Suara.com - Keselarasan antara bangunan dan alam merupakan kunci utama dalam arsitektur tradisional Jepang.
Pada bentuk rumah tradisional Jepang, hal ini dapat disimak dari begitu banyaknya penggunaan material berbahan kayu.
Bahkan mayoritas kayu pada arsitektur khas Negeri Matahari Terbit dibiarkan tampil alami dengan urat dan warna kayu nan cantik, tanpa harus melalui proses finishing.
Selain filosofi keselarasan alam dan bangunan rumah yang jadi identitas hunian tradisional Jepang. Terdapat elemen pokok dalam rumah tradisional Jepang yang membuatnya begitu khas dan berbeda dengan rupa hunian tradisional lainnya di dunia bahkan di kawasan Asia Timur sendiri. Seperti apa?
Berikut 4 elemen rumah khas Jepang versi Suara.com.
Genkan, si ruang sepatu
Umum didapati pada beragam hunian tradisional Jepang, sebuah area khusus yang disebut Genkan, yang terletak setelah pintu utama, dan didesain lebih rendah ketimbang lantai rumah.
Area ini berfungsi untuk meletakkan dan membedakan sandal maupun sepatu di luar ruangan dan yang digunakan di dalam rumah.
Mushiko Mado, si pintu geser khas Negeri Sakura
Pintu geser dengan celah kecil berlapis kertas ini disebut Mushiko Mado.
Bentuknya yang begitu artistik dan khas, difungsikan untuk memberikan celah penerangan dari luar rumah.
Tatami, si lantai anyaman
Tatami, lantai tradisional khas Jepang ini biasa diolah dari anyaman jerami igusa.
Material ini sanggup membuat hunian terasa sejuk di musim panas dan tetap hangat tatkala musim dingin tiba.
Tokonama, si ruang khusus pajangan
Berita Terkait
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Dear Jepang, Timnas Indonesia Kini Dilatih John Herdman, Pelatih yang Buat Kalian Malu
-
Untuk Pertama Kalinya China Kalahkan Jepang dalam Penjualan Mobil Dunia
-
Rekam Jejak John Herdman Lawan Tim Raksasa Asia, Bakal Bawa Timnas Indonesia Naik Level?
-
Korea Utara Luncurkan Rudal Balistik Tidak Lama Setelah Serangan AS ke Venezuela
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kementerian PU Bangun Sekolah Rakyat Tahap II di 104 Lokasi
-
Tak Cuma Impor Solar, Impor Avtur Juga Akan Dihentikan
-
Purbaya Buka Opsi Diskon Tarif Listrik untuk Korban Banjir Sumatra
-
Kementerian PU Targetkan 1.606 Unit Huntara di Aceh-Tapanuli Rampung Sebelum Ramadhan
-
RDMP Balikpapan Alami Hambatan, Bahlil Tuding Ada Pihak Tak Suka RI Swasembada Energi
-
Harga Emas dan Perak Meroket Usai Sengketa Trump vs The Fed Makin Memanas
-
Bahlil: Hanya Prabowo dan Soeharto Presiden yang Resmikan Kilang Minyak
-
Penunggak Pajak Jumbo Baru Setor Rp 13,1 T dari Total Rp 60 T
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Saham-saham Konglomerat Ambruk, Reli IHSG Mulai Penyesuaian Harga?