Suara.com - Belakangan, traading semakin banyak diminati oleh berbagai kalangan. Seiring kemudahan akses, trading saat ini bisa dilakukan dimana saja melalui ponsel. Namun, seorang aktor yang baru-baru ini membongkar rahasia dunia trading membuat warganet kaget.
Sosok itu adalah Ichal Muhammad, saat menjadi tamu di Podcast milik Gita Sinaga, aktor tersebut membongkar berbagai hal di dunia trading.
Hal ini tidak lepas dari pengakuannya yang pernah menjadi Affliator sehingga dirinya bisa menjelaskan banyak terkait sistem kerja trading.
Menurut Ichal, ia sebagai affiliator bisa dapat untung baik dari pemain yang menang atau pemain yang lost atau kehilangan aset mereka sekalipun.
Seperti kebanyakan promosi berbagai produk lain, trading juga mengandalkan iklan dan 'tokoh sukses' agar masyarakat terpancing hingga masuk ke dalam dunia trading.
Ichal kerap kali digambarkan sebagai trader sukses di media sosial hingga berhasil menarik minat para calon korban. Media sosial juga jadi rayuan ampuh agar para korban tertarik dengan affiliator karena untung besar.
Hingga pada suatu kali Ichal Muhammad mengaku pernah menerima uang sebesar Rp50 juta dari aplikasi trading untuk menunjukkan keberhasilannya menjalani trading.
Namun, uang itu hanyalah 'properti' belaka, usai promosi selesai dilakukan, uang itu kemudian dikembalikan. Semata-mata aplikasi hanya ingin menunjukkan bahwa Ichal adalah salah satu sosok sukses di dunia trading.
Selain peristiwa itu, Ichal juga mengaku banyak tergiur tawaran menjadi affiliator melalui email. Hal ini tak terlepas dari keuntungan yang ditawarkan di atas.
Baca Juga: Berinvestasi Tapi Malah Minus? Baca 4 Tips Mengatasi Rugi saat Berinvestasi
"Gue diemail, kita chattingan, dia menawarkan,"ujar Ichal Muhmmad.
"Menawarkan apa,"tanya Gita Sinaga.
"Ada di Whatsapp, ditawarin buat jadi affiliator di akun ini, di aplikasi ini, terus gue bilang, apa keuntungannya, ya keuntungan kalau loe bisa narik orang, memasukkan emailnya dia ke tempat lu, lu bisa dapat persentase (untung) 70:30,"jelas Ichal Muhammad.
Gita yang cukup kaget lantas meminta penjelasan lebih lanjut terkait keuntungan yang dimaksud oleh Ichal.
"Tunggu, sebentar, gimana-gimana-gimana, jadi tuh main, kalah-kalah-kalah-kalah lalu diemail oleh admin oleh akun aplikasi, ditawarkan sebagai afflitiator. Lalu kalau ada orang yang ikut affiliasi lo, berarti gitu ya, itu jadi sifatnya kayak MLM dong, downline, downline gitu,"tanya Gita Sinaga.
"Iya downline, bisa diktakan downline ya, tapi bukan jaringannya ya, kyaka contoh gue ngajakin lo kan untungnya msuk ke gue, kalau lu ngajakin yang lain, itu udah putus ke gue," jawab Ichal.
Berita Terkait
-
4 Tips Trading untuk Pemula, Agar Tidak Rugi Terapkan Cara-cara di Bawah Ini
-
Akun IG-nya Hilang, Akun Sementara Crazy Rich Doni Salmanan Diserang Netizen
-
Tangkap Pemilik Aplikasi Robot Trading Andi Muhammad Agung Prabowo, Bareskrim Sita Ribuan Dolar Singapura
-
Waspada Komplotan Penipu Berkedok Investasi Jual Beli Aplikasi Robot Trading, Polisi Buru Dua Tersangka
-
Berinvestasi Tapi Malah Minus? Baca 4 Tips Mengatasi Rugi saat Berinvestasi
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Klaim Swasembada Dibayangi Risiko, Pengamat Ingatkan Potensi Penurunan Produksi Beras
-
Penyaluran Beras SPHP Diperpanjang hingga Akhir Januari 2026
-
BBRI Diborong Asing Habis-habisan, Segini Target Harga Sahamnya
-
Produksi Beras Pecah Rekor Tertinggi, Pengamat: Berkah Alam, Bukan Produktivitas
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran