Suara.com - Usai pemerintah beberapa saat lalu mengumumkan pencairan Bantuan Langsung Tunai atau BLT UMKM 2022. Kini Bantuan BPUM kabarnya segera disalurkan disusul dengan penerima Banpres (Bantuan Presiden).
Sejumlah pertanyaan lantas muncul, apakah penerima BPUM BRI di eform.bri.co.id dan BLT UMKM BNI banpresbpum.id bisa dicairkan bersamaan menggunakan KTP?
Selain itu, belakangan masyarakat juga penasaran bagaimana cara mencairkan BPUM, Kapan Banpres 2022 cair dan apakah BLT UMKM 2022 menggunakan rekening BRI melalui eform.bri.co.id atau banpresbpum.id?
Untuk diketahui, hingga kini belum ada pengumuman resmi dari pemerintah terkait cara cek maupun mencairkan dana BLT UMKM 2022.
Dikabarkan sebelumnya, para pengusaha atau pemilik usaha UMKM bisa mendaftarkan usahanya di Dinas Koperasi dan UKM setempat dengan membawa syarat sebagai berikut:
- Membawa Nomor Izin Berusaha (NIB) yang Diperoleh dari OSS
Cara daftar UMKM di OSS adalah sebagai berikut:
1. Login di https://oss.go.id dengan menggunakan akun yang sudah dibuat sebelumnya
2. Klik tombol Perizinan Berusaha, klik perseorangan
Baca Juga: 3 Daftar Setoran Awal BNI, Ini Bedanya Taplus dan Taplus Muda
3. Pilih pendaftaran NIB sesuai dengan usaha anda
4. Lengkapi formulir data profil dan klik tombol simpan dan lanjutkan
5. Pilih tombol tambah usaha, lengkapi formulir data usaha, klik simpan dan lanjutkan
6. Selanjutnya, untuk usaha kecil pada bagian formulir komitmen prasarana usaha dapat mengajukan izin lokasi dan izin lingkungan,
7. Kemudian pengguna dapat melihat rangkuman data yang telah diisikan.
8. Beri tanda centang pada kotak disclaimer dan klik proses NIB.
Berita Terkait
-
Bangkitkan Industri Kreatif, BNI Dukung Gelaran Java Jazz Festival 2022
-
Demi Tingkatkan Hubungan Ekonomi, Diaspora Jadi Ujung Tombak Perdagangan Indonesia-Jepang
-
3 Daftar Setoran Awal BNI, Ini Bedanya Taplus dan Taplus Muda
-
Kini, Pesan Tiket Pesawat, Hotel dan Bus Bisa lewat BRImo
-
Makin Lengkap, Kini Ada Fitur Travel di BRImo
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
Harga Beras SPHP Akan Dipatok Sama Rp 12.500/Liter di Seluruh Wilayah RI
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
DJP Kemenkeu Berhentikan Sementara Pegawai Pajak Terjaring OTT KPK
-
Pegawai Pajak Kena OTT KPK, Purbaya: Kami Bantu Dari Sisi Hukum, Tak Akan Ditinggal
-
Kementerian PU Percepat Normalisasi Sungai Batang Kuranji
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
Menuju Kedaulatan Energi, RDMP Balikpapan Jadi Andalan ESDM Stop Impor BBM
-
374.839 Pohon Ditanam PNM, Jejak Nyata Hijaukan Negeri di Hari Gerakan Satu Juta Pohon
-
BEI Bidik Empat Emiten Sekaligus, Status UMA Melekat pada Saham-saham Ini