Gelang emas warna kuning solid dan ditanam berlian ini dijual di situs Cartier seharga Rp833 juta. Perhiasan klasik ini menjadi salah satu benda investasi lantaran fakta bahwa pembuatnya merupakan perusahaan perhiasan terkenal di dunia.
8. Syal Hermes
Syal hermes cukup dikenal dengan fungsinya untuk memberi sentuhan artistik pada aksesori lain, seperti melilit pegangan tas tangan Hermes. Selembar syal berikuran 90 x 90 cm dijual seharga Rp5,8 juta. Syal bekasnya tetep berharga jutaan rupiah, tergantung pada gaya, musim, dan cerita di balik setiap helai syal.
9. Mantel Burberry
Dengan aksen kotak-kotak yang ikonik dan siluet klasik double-breasted, mantel ini dijual dengan harga mulai dari Rp 7 jutaan hingga Rp 100 juta. Dalam beberapa tahun terakhir, rumah mode asal Inggris ini telah melaporkan peningkatan penjualan mantelnya, tremasuk yang bekas, yang dihargai mulai dari Rp14 jutaan, tergantung gayanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Kemenkeu Klaim Ekonomi Indonesia Akhir 2025 Tetap Tangguh, Ini Buktinya
-
Emiten Jual Beli Besi Kapal Bekas (OPMS) Berencana Tambah 16 Lini Usaha Baru
-
Harga Saham DEWA Meroket Hari Ini, Ternyata Ini Penyebabnya
-
Kemenhub Bekukan Izin Operasional Cahaya Trans Buntut Kecelakaan Maut di Exit Tol Krapyak
-
Tak Hanya Infrastruktur, Pendidikan Jadi Prioritas Pemulihan Pascabencana di Aceh
-
Rugikan Industri Lokal, Purbaya Tarik BMTP Impor Kain Tenun Kapas hingga Rp 3.300 per Meter
-
Jadwal dan Formasi PPPK KemenHAM 2026, Rekrutmen Dibuka 7 Januari
-
Rupiah Makin Terperosok ke Level Rp 16.758 per USD Hari Ini
-
Pasar Privat Diprediksi Jadi Sumber Pendapatan Terbesar Manajemen Aset Global
-
Tahun Baru, Strategi Baru, Saham-saham Potensial Ini Patut Dilirik