Suara.com - PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga BBM non-subsidinya mulai 1 Februari 2023 lalu. Adapun, jenis BBM non subsidi mulai naik harga yaitu Pertamax Turbo dan Pertamina Dex.
Seperti dilansir dari situs resmi Pertamina, Harga BBM Pertamax Turbo dipatok seharga Rp 14.850/liter atau naik Rp 800/liter dari harga sebelumnya.
Selanjutnya, harga BBM Pertamina Dex menjadi Rp 16.750/liter atau naik Rp 100/liter dari harga sebelumnya.
"PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) Umum dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum," tulis Pertamina seperti dikutip dari situs resminya, Kamis (23/2/2023).
Sementara, beberapa harga BBM Pertamina masih ada yang tetap diantaranya BBM Pertamax yang masih dibanderol Rp 12.800/liter. Kemudian, harga BBM Pertalite juga masih dibanderol Rp 10.000/liter, lalu BBM jenis Solar subsidi masih tetap Rp 6.800/liter.
Berikut daftar harga BBM Pertamina terbaru di seluruh SPBU:
Aceh
Pertamax Rp 12.800
Pertamax Turbo Rp 14.850
Dexlite Rp 16.150
Pertamina Dex Rp 16.850
Free Trade Zone Sabang
Dexlite Rp 16.150
Sumatera Utara
Pertamax Rp 13.050
Pertamax Turbo Rp 15.150
Dexlite Rp 16.600
Pertamina Dex Rp 17.200
Baca Juga: Naik Lagi Hari Ini, Cek Deretan Harga BBM Pertamina di Seluruh SPBU
Sumatera Barat
Pertamax Rp 13.050
Pertamax Turbo Rp 15.150
Dexlite Rp 16.600
Pertamina Dex 17.200
Riau
Pertamax Rp 13.300
Pertamax Turbo Rp 15.450
Dexlite Rp 16.850
Pertamina Dex Rpp 17.550
Kepulauan Riau
Pertamax Rp 13.300
Pertamax Turbo Rp 15.450
Dexlite Rp 16.850
Pertamina Dex Rp 17.550
Free Trade Zone (FTZ) Batam
Pertamax Rp 13.300
Pertamax Turbo Rp 15.450
Dexlite Rp 16.850
Pertamina Dex Rp 17.550
Jambi
Pertamax Rp 13.050
Pertamax Turbo Rp 15.150
Dexlite Rp 16.500
Pertamina Dex Rp 17.200
Bengkulu
Pertamax Rp 13.300
Pertamax Turbo Rp 15.450
Dexlite Rp 16.850
Pertamina Dex Rp 17.450
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
Terkini
-
Kementerian PU Ingatkan Truk ODOL: Dilarang Lewat Jembatan Bailey di Lokasi Bencana Sumatera
-
Purbaya Sesumbar Tak Akan Peras BI Meski Keponakan Prabowo Jadi Calon Deputi Gubernur
-
Saham ASII dan UNTR Ambles Usai Izin Tambang Dicabut, Emiten Astra Anjlok Semua
-
Travelio Ekspansi ke Segmen Upscale, Incar Kaum Berkocek Tebal
-
Harga Pangan Nasional Kompak Turun 21 Januari 2026, Cabai Merah Besar Anjlok 10 Persen
-
BKSL Hadapi Gugatan Pembatalan Perdamaian, Manajemen Bantah Lalai
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Stok Minyak AS Diprediksi Naik, Harga Brent dan WTI Terkoreksi
-
Purbaya Minta Penjelasan BI Kenapa Rupiah Melemah, Akui Aneh Padahal IHSG Naik
-
Menperin Janji RUU Kawasan Industri Bisa Disahkan Dalam Waktu Dekat