Suara.com - Untuk memilih kehidupan yang terjamin, beberapa selebritas ternama mengincar pria dengan harta kekayaan yang fantatis. Beberapa selebritas ini memilih pria kaya dijadikan sebagai suami. Apalagi ada sekitar 2.781 miliarder di dunia yang mempunyai harta fantastis.
Tentunya ada beberapa miliarder memilih istri di kalangan selebritas. Beberapa selebritas yang dinikahi miliarder ini memiliki kehidupan yang terjamin bahkan bisa mendapatkan warisan jika suami kayanya nanti meninggal.
Dilansir dari Business Insider, berikut 6 artis dunia yang bisa mendapatkan harta warisan:
Aktris Salma Hayek menikah dengan maestro bisnis Prancis François-Henri Pinault pada tahun 2009. Dia pun langsung menjadi salah satu wanita terkaya di dunia.
Pinault adalah pimpinan Kering, perusahaan induk dari beberapa rumah mode paling bergengsi di dunia, termasuk Gucci, Balenciaga, dan Saint Laurent. Dia memiliki kekayaan mencapai 20,4 milliar dollar AS atau sekitar Rp324 triliun. Tentunya Salma Hayek bisa mendapatkan harta warisan dari Pinault.
2. Jami Gertz
Dia telah menikah dengan pengusaha Tony Ressler dan mereka memiliki dua orang anak. Ressler adalah miliarder pendiri Ares Management, sebuah perusahaan manajemen aset, dan menurut Bloomberg, kekayaannya sekitar 7,69 miliar dollar AS atau sekitar Rp124 triliun.
3.Ellen Barkin
Aktris Ellen Barkin dan Ronald Perelman, seorang bankir dan investor miliarder serta pemilik lama Revlon, menikah pada tahun 2000 tetapi bercerai pada tahun 2006. Perceraian mereka yang sengit melibatkan Barkin menuntut Perelman atas investasi yang menurutnya menjadi tanggung jawabnya di perusahaan filmnya.
Setelah beberapa tahun, seorang hakim memerintahkan Perelman untuk membayar Barkin 4 juta dollar AS atau sekitar Rp64 miliar.
4. Miranda Kerr
Supermodel Miranda Kerr menikah dengan pendiri Snapchat Evan Spiegel pada tahun 2017, dan pasangan itu memiliki dua orang anak. Spiegel memulai Snapchat ketika ia berusia 25 tahun, dan nilai perusahaan itu melambung. Menurut Forbes, kekayaannya secara pribadi sekitar 2,6 miliar dollar AS atau sekitar Rp42 triliun.
Baca Juga: Intip Saldo Rekening Song Joong Ki yang Tembus Rp 2,75 Miliar
5. MStephanie Seymour
Salah satu model terkenal yang pernah menjadi bintang video Guns n' Roses. Namun, ia menukar kehidupan dengan menikah kolektor seni Peter Brant. Saat Seymour dan Brant bertemu pada tahun 1995, kekayaannya mencapai 1,5 miliar dollar AS atau sekitar Rp 24 triliun.
Berita Terkait
-
Profil dan Jumlah Harta Elon Musk: Orang Terkaya yang Gratiskan Internet saat Sumatra Banjir
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
Profil Larry Ellison, Sempat Ambil Tahta Elon Musk Jadi Orang Terkaya di Dunia
-
Geser Posisi Pendiri Alibaba Jack Ma, Bos Labubu Jadi Orang Terkaya di China
-
Kekayaan Larry Ellison Melonjak! Kalahkan Elon Musk Jadi Orang Terkaya di Dunia
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Dana Syariah Indonesia Kena Sanksi OJK, Gimana Nasib Uang Lender?
-
Update Iuran BPJS Kesehatan Tiap Kelas Tahun 2026, Menkeu Buka Suara
-
Duo Aguan-Salim Perkuat Cengkeraman di PANI, Bagaimana Prospeknya?
-
Daftar 70 Saham Force Delisting Awal 2026, Ada Emiten Sejuta Umat dan BUMN
-
Tarif Listrik Tidak Naik Hingga Maret 2026
-
8,23 Juta Penumpang Pesawat Wara-wiri di Bandara Selama Awal Nataru
-
Perhatian! Tarif Listrik Januari-Maret 2026 Tak Naik
-
Bea Keluar Batu Bara Belum Berlaku 1 Januari 2026, Ini Bocoran Purbaya
-
Tak Hanya Huntara, Bos Danantara Jamin Bakal Bangun Hunian Permanen Buat Korban Banjir
-
Purbaya Kesal UU Cipta Kerja Untungkan Pengusaha Batu Bara Tapi Rugikan Negara