Suara.com - Sebagai bentuk nyata kepedulian terhadap masyarakat, BRI Group kembali menunjukkan keberpihakannya dengan menyalurkan 100.000 paket sembako di berbagai wilayah Indonesia.
Kali ini dengan memaknai Ramadan 2025, BRI Group kembali menjalankan kegiatan “Berbagi Bahagia Bersama BRI Group” berupa penyaluran bantuan sembako sebanyak lebih dari 100.000 paket yang disalurkan kepada lebih dari 162 Panti Asuhan dan Panti Werdha dan masyarakat umum yang tersebar seluruh wilayah Indonesia.
BRI Group juga menyalurkan bantuan berupa santunan kepada lebih dari 3.600 Anak Yatim Piatu yang tersebar di berbagai wilayah di Indonesia.
Terkait dengan hal tersebut, Wakil Direktur Utama BRI Catur Budi Harto mengatakan bahwa hal ini juga sejalan dengan asta cita pemerintah dimana penyaluran bantuan sembako bertujuan memastikan pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat.
“BRI Group senantiasa menjalankan mendeliver social value, memperkuat peran perusahaan BUMN sebagai salah satu pilar ekonomi nasional dan memberikan manfaat positif bagi lingkungan atau masyarakat sekitar,” ujar Catur.
Setiap paket sembako yang diberikan berisi beras, minyak goreng, gula pasir dan sembako lainnya. Penyaluran sembako dilakukan oleh perwakilan 18 Regional Office BRI yang tersebar di seluruh Indonesia dengan melibatkan semua pekerja BRI Group.
“Kami juga berharap, bantuan tersebut dapat membantu meringankan beban masyarakat terutama warga yang tinggal di Panti Asuhan dan Panti Werdha dan anak yatim piatu”, ungkapnya.
Dalam pelaksanaanya, bantuan sembako diserahkan langsung oleh perwakilan BRI Group ke Panti Asuhan dan Panti Werdha dengan menerapkan protokol Kesehatan, dan menghindari penumpukan massa serta mengutamakan keamanan maupun keselamatan bersama.
“Kami pastikan bantuan dapat diterima oleh masyarakat dengan melibatkan semua pekerja BRI Group di setiap unit-unit kerja yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia ” imbuh Catur.
Baca Juga: Masjid Istiqlal dan Le Minerale Berbagi Berkah Ramadan bagi para UMKM dan Jamaah
Ia menambahkan, BRI juga berkomitmen untuk mendorong produktivitas dan perputaran usaha AgenBRILink dengan melibatkan penyediaan paket sembako oleh warung-warung AgenBRILink.
Para AgenBRILink yang terlibat dalam penyaluran bantuan sembako ini juga terus berkordinasi dengan RT/RW setempat untuk memastikan bantuan yang diberikan bisa tersalurkan dengan aman dan tepat sasaran. ***
Berita Terkait
-
Anggap Kartu Merah Maciej Gajos Tak Adil, Carlos Pena Meradang
-
Masjid Istiqlal dan Le Minerale Berbagi Berkah Ramadan bagi para UMKM dan Jamaah
-
Syarat Mudik Gratis BRI 2025: Buruan Daftar, Kuota Terbatas!
-
Promo Kimukatsu x BRI, Ada Voucher Diskon Spesial Ramadan1
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjam Uang Rp100 Juta, Segini Cicilannya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
Purbaya Tepati Janji Obrak-abrik Bea Cukai, Lantik 22 Pejabat Baru
-
Gegara MSCI, Kekayaan Taipan RI Ludes Rp 367 Triliun, Prajogo Pangestu Paling Banyak
-
Danantara Bikin BUMN Tambang Baru, Purbaya Sebut Lebih Untung Daripada Beli Obligasi
-
OJK Naikkan Batas Free Float Saham ke 15 Persen, Ada Sanksi Untuk Pelanggar
-
Badai MSCI Tumbangkan IHSG, OJK Buka Kantor Darurat di Bursa
-
Program Desa BRILiaN BRI Perkuat BUMDesa dan Ekonomi Lokal Berkelanjutan
-
Di Tengah Pasar Ambyar, Emiten Happy Hapsoro Siap Guyur Rp 250 M Buat Buyback
-
IHSG Masih Terjungkal 5,91 Persen ke Level 7.828 di Sesi I
-
Kemenperin Gandeng ADB Bangun Ekosistem Semikonduktor Nasional, Fokus SDM dan Desain Chip