Suara.com - Keberhasilan Jerman meraih trofi Piala Dunia membuat mereka berada di posisi pertama dalam rangking FIFA. Ini merupakan pertama kalinya dalam 20 tahun Der Panzer berada di posisi puncak.
Kemenangan Jerman 1-0 atas Argentina di final telah mendongkrak posisi mereka ke posisi puncak. Sementara Argentina berada di posisi kedua naik tiga peringkat setelah menjadi runner up di Brasil.
Lonjakan besar terjadi pada Belanda setelah mereka naik 12 strip ke posisi ketiga menyusul penampilan impresif mereka di Brasil. Kolombia di posisi keempat dalam rangking FIFA atau naik empat strip.
Sementara Belgia yang juga mendapatkan kenaikan signifikan setelah menempati rangking kelima. Uruguay di posisi keenam dan tuan rumah Brasil yang menelan kekalahan telak 1- 7 dari Jerman di semifinal, anjlok ke posisi ketujuh
Spanyol yang gagal lolos ke fase grup harus terjun bebas dari posisi pertama ke posisi kedelapan. Swiss dan Prancis melengkapi posisi rangkin kesembilan dan kesepuluh dalam rangking FIFA bulan Juli ini.
Lalu dimana posisi Indonesia, skuat besutan Alfred Riedl ini berada di posisi ke-153 atau naik empat peringkat. Indonesia berada di atas Singapura dan empat strip di atas Thailand, namun masih berada di Malaysua yang ada di urutan ke-151.
Rangking FIFA 10 Teratas, (perbandingan rangking Juni)
1 - Jerman (+1)
2 - Argentina (+3)
3 - Belanda (+12)
4 - Kolombia (+4)
5 - Belgia (+6)
6 - Uruguay (+1)
7 - Brasil (-4)
8 - Spanyol (-7)
9 - Swiss (-3)
10 - Prancis (+7)
------
153 - Indonesia
Berita Terkait
-
Menang atas Australia, Rangking FIFA Timnas Indonesia Bisa Naik Drastis!
-
Durian Runtuh! Dibantai Jepang, Ranking FIFA Timnas Indonesia Malah Naik, Ini Penyebabnya
-
Jordi Amat Akui Timnas Indonesia Punya Potensi Tembus Ranking 100 Besar FIFA
-
Daftar Ranking FIFA Negara Peserta Piala AFF 2022: Indonesia Ketinggalan Jauh dari Vietnam
-
5 Negara EAFF dengan Ranking FIFA di Bawah Timnas Indonesia
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
Hasil Liga Champions: Arsenal Hajar Slavia Praha Tiga Gol dan Clean Sheet Lagi
-
Evandra Florasta Ungkap Kekecewaan Usai Tercomeback Zambia dan Berujung Kekalahan
-
Klasemen Timnas Indonesia U-17 Usai Takluk di Laga Perdana Lawan Zambia
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Taktik Jitu Bojan Hodak Jaga Kebugaran Skuad Maung Bandung Hadapi Selangor FC
-
Mauro Zijlstra Mengamuk Lagi! Dua Gol ke Gawang Telstar, Tren Tajam Belum Terhenti
-
Rekor Fantastis Persib: 5 Laga Clean Sheet, Andrew Jung Siap Cetak Gol Lagi di Markas Selangor FC
-
Kena Marah Pelatih, Berapa Rating Jay Idzes saat Sassuolo Dihajar Genoa?
-
Enaknya Nova Arianto, Timnas Indonesia Cuma Disuruh Semangat Aja di Piala Dunia U-17 2025
-
Geger! Anak Patrick Kluivert Akui Penyuka Sesama Jenis: Ayah Mendukungku