Suara.com - Peluang AS Roma dan Manchester City untuk menemani Bayern Munich ke babak 16 besar masih terbuka. Berhadapan di Stadio Olimpico, kedua tim masih sama kuat di babak pertama yang berakhir tanpa gol.
Jalannya Pertandingan
Tampil penuh percaya diri di depan publik Stadio Olimpico, Roma mendapat peluang pertamanya lima menit selepas kick-off. Berhasil menembus jantung pertahanan The Citizens, Holebas nyaris mengubah papan skor.
Tinggal berhadapan dengan Hart, Holebas mencoba memperdaya penjaga gawang timnas Inggris itu dengan melepaskan sepakan mendatar. Sayang, bola berhasil dibendung Hart dan langsung dibuang oleh Demichelis.
Di menit 21, tuan rumah kembali mengancam. Lolos dari kawalan, Gervinho melepaskan tendangan yang nyaris mengubah kedudukan jika saja bola gagal ditepi Hart.
Tiga menit berselang, City berbalik mengancam lewat aksi Edin Dzeko. Menyambut sodoran bola dari Samir Nasri, Dzeko langsung melepaskan tendangan keras ke arah gawang. Akan tetapi bola masih melayang tipis di atas mistar. Skor kacamata bertahan hingga turun minum.
Susunan Pemain:
Roma (4-3-3): De Sanctis; Maicon, Manolas, Yanga-Mbiwa, Holebas; Pjanic, Keita, Nainggolan; Gervinho, Totti, Ljajic.
Cadangan: Curci, Astori, Strootman, De Rossi, Florenzi, Iturbe, Destro.
Man City (4-2-3-1): Hart; Zabaleta, Demichelis, Mangala, Clichy; Fernandinho, Fernando; Navas, Nasri, Milner; Dzeko.
Cadangan: Caballero, Boyata, Sagna, Kolarov, Lampard, Silva, Jovetic.
Tag
Berita Terkait
-
Kejam! Dulu Dipuja-puja, Media Inggris Kini Olok-olok Tijjani Reijnders
-
H-6 Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Pemain Keturunan Rp 31,29 Miliar Kasih Kabar Baik
-
Wirtz Buntu di Liverpool, Dalglish Pasang Badan tapi Carragher Hajar Habis-Habisan
-
Dituding Sindir Manchester United, Rasmus Hojlund Buru-buru Klarifikasi
-
Kevin Diks dan Status Pemain Indonesia Pertama di Liga Champions Eropa yang Nyaris Saja Terealisasi
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Masih Ada Harapan! Begini Skenario Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026 Meski Kalah dari Arab Saudi
-
Harga Emas Hari Ini: Antam di Pegadaian Rp 2,4 Juta per Gram, UBS dan Galeri 24 Juga Naik!
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
Terkini
-
Patrick Kluivert Ungkap Kondisi Calvin Verdonk, Absen Lawan Irak?
-
Ranking FIFA Timnas Indonesia Berpeluang Disalip Korea Utara
-
Masih Ada Harapan! Begini Skenario Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026 Meski Kalah dari Arab Saudi
-
Kata-kata Marc Klok usai Timnas Indonesia Tumbang Lawan Arab Saudi
-
Patrick Kluivert Ingin Timnas Indonesia Segera Alihkan Fokus Lawan Irak
-
3 Pemain Timnas Indonesia yang Tampil Buruk Lawan Arab Saudi
-
Patrick Kluivert Sebut Timnas Indonesia Bertarung seperti Singa
-
Kata-kata Menyentuh Jay Idzes Usai Timnas Indonesia Terancam Batal ke Piala Dunia 2026
-
Patrick Kluivert: Saya Bukan Pelatih Pintar Cari Alasan
-
Penyesalan Patrick Kluivert Usai Timnas Indonesia Dihajar Arab Saudi