Suara.com - Dua raksasa Liga Premier, Liverpool dan Manchester United dikabarkan tengah memantau penampilan kiper Inter Milan Samir Handanovic. Kontrak Handonovic bersama Nerazzurri akan berakhir pada Juni 2016.
Handanovic menjadi pilihan utama untuk menjaga gawang inter musim ini. Pemain internasional Slovenia itu merupakan salah satu kiper terbaik di Serie A dengan keahlian khusus menggagalkan tendangan penalti.
The Daily Express mengklaim The Reds dan Red Devils tengah bersaing untuk mendapapatkan tanda tangan pemain berusia 30 tahun. Laporan itu diperkuat Sport Mediaset.
Agen Handanovic, Federico Pastorello telah beberapa kali bertemu dengan petinggi Inter untuk membahas masa depan kliennya. Namun dia pesimistis akan ada perpanjangan kontrak.
"Ada tiga pertemuan dengan direktur Nerazzurri," ujarnya kepada Tuttosport.
Pastorello mengisyaratkan kliennya akan tetap berada di Serie-A Italia.
"Apa yang ingin dilakukan Handanovic? Dia mencintai Italia," tandasnya.
Pernyataan Pastorello itu diyakini sebagai petunjuk Handanovic akan tetap melanjutkan karirnya di Italia. Handonovic dikaitkan dengan klub ibu kota AS Roma yang musim depan kemungkinan besar akan kembali bermain di Liga Champions. (Football Italia)
Tag
Berita Terkait
-
MU Siap Lepas Jadon Sancho Gratis, Dortmund Siap Sambut Si Anak Hilang
-
Rp2,54 Triliun Tak Sia-sia! Alexander Isak Siap Kembali Teror Gawang Lawan
-
Marc Guehi Sulit Digapai, Liverpool Alihkan Bidikan ke Bek Dortmund
-
Paul Pogba Garda Terdepan Bersama 70 Atlet Dunia Desak UEFA Sanksi Israel
-
Juventus Incar 3 Pemain Gratisan, Chelsea dan Liverpool Siap Jadi Penghalang
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Keren! Anak Gianluigi Buffon Cetak Hat-trick Saat Italia Gulung Ceko 6-1
-
Akibat Kartu Merah, Calvin Verdonk Dapat Hukuman Larangan Main 2 Pertandingan
-
Bukan Donnarumma, Gennaro Gattuso Pilih Vicario Jadi Kiper Italia Lawan Moldova
-
JIS Lagi Jelek Takut Viral, Alasan Persija Pilih Tampil di Solo Saat Laga Kandang
-
PSIM Yogyakarta Panggil Pulang 2 Pemain dari TC Timnas Indonesia U-22, Kenapa?
-
Orang Suku Indian Ini Punya Mimpi Bawa 'Negeri Orang Jawa' Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Tinggalkan Persib Bandung, Eliano Reijnders Kangen Gabung PEC Zwolle
-
Siapa Pelatih Timnas Indonesia U-20? Erick Thohir Bakal Tunjuk Sosok Ini
-
Setelah Mathew Baker, Timnas Indonesia Berpotensi Tikung Australia untuk Amankan Pemain Keturunan
-
MU Siap Lepas Jadon Sancho Gratis, Dortmund Siap Sambut Si Anak Hilang