Suara.com - AS Roma berhasil meraih kemenangan mudah atas tamunya Bologna dalam lanjutan kompetisi Serie A, Mingu (6/11/2016). Bermain di Stadion Olimpico, Roma berhasil membantai Bologna dengan skor 3-0.
Berkat kemenangan itu Roma kokoh di urutan kedua klasemen sementara Serie A, dengan poin 26 dari 12 pertandingan. Roma kalah empat angka dari Juventus yang berada di puncak klasemen dan unggul satu poin dari AC Milan di urutan ketiga.
Semua gol Roma di laga itu dicetal oleh striker Mesir, Mohamed Salah. Gol pembuka pesta Roma di laga itu dicetak Salah pada menit 13. Sementara gol kedua dan ketiga masing-masing dicetaknya pada menit 63 dan 71.
Sementara di laga berbeda, Inter Milan juga berhasil menang besar atas tamunya Crotone. Hanya saja, berbeda dari Roma yang menang mudah, Inter yang bermain di Giuseppe Meazza - dan melawan tim juru kunci Serie A - justru harus bersusah payah untuk meraih tiga poin.
Buktinya, baru di 10 menit terakhir laga tiga gol Inter bisa tercipta di laga itu. Gol pembuka kemenangan Inter diciptakan gelandang Kroasia, Ivan Perisic pada menit 84.
Gol Perisic seperti membuka sumbat keberuntungan Inter. Hanya berselang lima menit, Mauro Icardi mengubah skor menjadi 2-0 dan pada menit 90, Icardi menutup laga dengan gol ketiga di laga itu.
Berkat kemenanganya, Inter kini duduk di urutan sembilan dengan raihan 17 dari 12 laga.
Berita Terkait
-
Survei Dibuka! Interisti dan Milanisti, Siapa Pemenang Inter vs AC Milan?
-
Tiket Ludes! Duel Inter Milan vs AC Milan Siap Membara
-
Jadwal Liga Italia 2025/26: Inter vs AC Milan Jadi Sorotan, Emil Audero Tantang AS Roma
-
Kuasai Oxford United, Semoga Erick Thohir Tak Blunder Seperti di Inter Milan dan Timnas Indonesia
-
Legenda Inter Milan Kirim Pesan Emosional Usai Timnas Indonesia U-17 Cetak Sejarah
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Dipermalukan Nottingham Forest, Liverpool Setara Tim Zona Degradasi
-
2 Fakta FIFA Series 2026, Turnamen Global yang Bakal Digelar di Indonesia
-
Tak Sesuai Prosedur! Waketum PSSI Protes Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20
-
Sumardji Dikirim PSSI ke Eropa Temui Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
-
Resmi! Ini Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026, Tantangan dari 5 Benua
-
Harry Kane Bertekad Bikin Arsenal Kembali 'Membumi' di Liga Champions
-
Media Vietnam Heran Target Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 Bukan Medali Emas
-
Respons Berkelas Kevin Diks, Merendah usai Cetak Gol untuk Gladbach
-
Media Uzbekistan: Timur Kapadze Hampir Pasti Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
FIFA Series 2026 Jadi Ajang Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia