Suara.com - Bicara tentang siapa pemain terbaik dunia, jawabannya pasti hanya ada dua, yakni Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Sulit memang memilih salah satu diantara keduanya terkait siapakah yang paling hebat.
Perdebatan terkait yang terhebat diantara keduanya pun hingga saat ini masih terus terjadi seakan tak ada habisnya--setiap individu memiliki penilaian masing-masing.
Namun, jika ditanya siapakah pemain yang paling tinggi efektivitas golnya sejauh ini di musim 2016/17 di lima liga top Eropa? Maka jawabannya bukan Messi atau Ronaldo, melainkan striker Kolombia yang bermain di AS Monaco, Radamel Falcao.
Eks striker Chelsea, Manchester United, dan Atletico Madrid itu tercatat rata-rata mencetak satu gol setiap 67 menit penampilannya.
Uniknya, posisi kedua dan ketiga juga ditempati pemain yang bermain di Ligue 1, yakni Edinson Cavani (PSG)--1 gol tiap 73 menit --dan Mario Balotelli (Nice)--1 gol tiap 77 menit.
Lantas, ada di posisi berapakah Messi dan Ronaldo? Messi rupanya jauh lebih baik dari Ronaldo, dengan menempati urutan kelima, sedangkan Ronaldo di urutan ketujuh.
Berikut 10 Besar pesepakbola di lima liga top Eropa yang paling efektif dalam mencetak gol sejauh ini.
|
No |
Pemain Baca Juga: Liburan Pique-Shakira 'Kacau': Diganggu Paparazzi dan Anak Sakit |
Menit/Gol |
Rata-rata Gol |
|
1 |
Radamel Falcao (AS Monaco) |
673/10 |
1 gol tiap 67 menit |
|
2 |
Edinson Cavani (PSG) |
1247/17 |
1 gol tiap 73 menit |
|
3 |
Mario Balotelli (Nice) |
614/8 |
1 gol tiap 77 menit |
|
4 |
Pierre-Emerick Aubameyang (Dortmund) |
1255/16 |
1 gol tiap 78 menit |
|
5 |
Lionel Messi (Barcelona) |
1024/12 |
1 gol tiap 85 menit |
|
6 |
Dries Mertens (Napoli) |
915/10 |
1 gol tiap 92 menit |
|
7 |
Cristiano Ronaldo (Real Madrid) |
941/10 |
1 gol tiap 94 menit |
|
8 |
Luis Suarez (Barcelona) |
1181/12 |
1 gol tiap 98 menit |
|
9 |
Nils Petersen (Freiburg) |
492/5 |
1 gol tiap 98 menit |
|
10 |
Sergio Aguero (Manchester City) |
1010/10 |
1 gol tiap 101 menit |
Ket: Data terhitung hingga 19 Desember 2016 di liga masing-masing.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Momok Timnas Indonesia U-17 Mejeng di Daftar Top Skor Piala Dunia U-17 2025
-
Media Vietnam Soroti Keputusan Nova Arianto Jelang Timnas Indonesia U-17 vs Brasil
-
Laga Belum Mulai, Mathew Baker Gertak Brasil U-17, Sebut Satu Kunci Kemenangan
-
PSSI Belum Umumkan Pelatih Baru Timnas Indonesia, Media Vietnam Curiga Rival STY Jadi Target
-
Bikin Achraf Hakimi Menepi 8 Pekan, Luis Diaz Ogah Minta Maaf Cuma Bilang Begini
-
2 Pemain Abroad Dipanggil TC Timnas Indonesia U-23 untuk SEA Games 2025
-
5 Gol Solo Terbaik Sepanjang Sejarah Liga Champions: Dari Kaka hingga Micky van de Ven
-
Profil 5 Kandidat Pelatih Timnas Indonesia: Dari Legenda Italia hingga Nishino Magic
-
Bayern Munich Tak Terbendung di Liga Champions, Kompany Minta Pemain Tetap Membumi
-
Perbandingan Nova Arianto vs Pelatih Brasil U-17 Dudu Patetuci: Beda Kelas Bak Langit dan Bumi