Suara.com - Pelatih tim nasional U-19 Indonesia Indra Sjafri telah menentukan daftar 23 pemain yang bakal ikut serta ke Piala AFF U-18 di Myanmar. Dari 23 nama yang dipanggil, Saddil Ramdani dan Asnawi Mangkualam masuk ke dalam daftar pemain yang dibawa.
Sebagaimana diketahui, Saddil dan juga Asnawi baru saja selesai memperkuat Timnas U-22 di SEA Games 2017. Namun, masuknya kedua pemain tersebut turut memakan korban.
Pelatih Indra Sjafri terpaksa mencoret dua pemain untuk bisa memasukan Saddil dan Asnawi. Sebab, Piala AFF mengharuskan setiap tim mendaftarkan 23 pemain.
"Sekarang sudah ditentukan 23 nama yang didaftarkan ke Piala AFF nanti. Setelah ini, nanti ada Saddil dan Asnawi yang bergabung, lalu dua pemain lain harus keluar yakni Jefri Bisai dan Aulia Hidayat," kata Indra Sjafri saat acara pelepasan Timnas U-19 di Karawaci, Tangerang, Kamis (31/8/2017).
"Mereka dipulangkan karena memang posisinya sama dengan Saddil dan Asnawi," tambah Indra.
Lebih jauh, mantan pelatih Bali United tersebut mengatakan bahwa timnya saat ini serupa dengan Timnas U-19 pada 2013. Sebagaimana diketahui, Indra Sjafri berhasil menjuarai Piala AFF U-18 saat era Evan Dimas kala itu.
"Kriteria yang hadir saat ini sama dengan yang dahulu. Yang hadir saat ini hanya minus Saddil dan Asnawi. Mereka minta izin untuk bergabung malam, karena ingin berjumpa dengan orang tuanya dahulu," pungkasnya.
Tim berjuluk Garuda Nusantara berada satu grup dengan Myanmar, Filipina, Brunei, dan Vietnam. Pertandingan pertama, Egy Maulana Vikri dan kawan-kawan bakal berhadapan dengan tuan rumah Myanmar pada 5 September 2017.
Berikut daftar 23 pemain yang dibawa ke Piala AFF U-18:
Penjaga Gawang:
15. Muhamad Riyandi
16. Gianluca P. Rossy
17. Much. Aqil Savik
Belakang:
18. M. Rifad Marasabessy 
19. Dedi Tri Maulana
20. Rachmat Irianto
21. Nurhidayat Haris
22. Julyano Nono
23. Kadek Raditya Maheswara
24. Firza Andika
25. Irsan Lestaluhu
26. Samuel Simanjuntak
Gelandang:
27. M. Luthfi K. Baharsyah
28. Muhammad Iqbal
29. Witan Sulaeman
30. Resky F. Witriawan
31. Syahrian Abimanyu
32. Asnawi Bahar
Sayap:
33. Feby Eka Putra
34. Egy Maulana Vikri
35. Saddil Ramdani
Penyerang:
36. M. Rafly Mursalim
37. Hanis Saghara Putra
Berita Terkait
- 
            
              Indra Sjafri Diyakini Bakal Pertahankan Medali Emas SEA Games 2025, Mengapa?
 - 
            
              Atep Yakin Indra Sjafri Bisa Antar Timnas Indonesia Juara SEA Games 2025 karena Ini
 - 
            
              FIFA Matchday November dan Pengalaman Pertama Indra Sjafri Melatih Timnas Senior KW Super
 - 
            
              Dilatih Indra Sjafri, Atep Yakin Timnas Indonesia U-22 Bisa Pertahankan Emas SEA Games 2025
 - 
            
              Selamat Datang Elkan Baggott! Mungkinkah Dipanggil Indra Sjafri ke SEA Games 2025?
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Revolusi VAR di Piala Dunia U-17 2025, Timnas Indonesia U-17 Cicipi Aturan 'Kartu Tantangan'
 - 
            
              Kata-kata Adem Ratu Tisha untuk Timnas Indonesia U-17: Fokus Adik-adik
 - 
            
              Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: 2 Abroad Cadangan
 - 
            
              Nilai Jay Idzes Usai Sassuolo Jadi Pecundang
 - 
            
              Laga Timnas Indonesia U-17 vs Zambia Dipastikan Ditonton Langsung Pembantu Presiden
 - 
            
              3 Bintang Muda yang Siap Bawa Timnas Indonesia U-17 Kejutkan Zambia di Piala Dunia 2025
 - 
            
              Putu Panji Panaskan Semangat! Timnas Indonesia U-17 Siap Hancurkan Zambia
 - 
            
              Selamat Tinggal Elkan Baggott, Orang Paling Berjasa Selama 4 Tahun Terancam Pergi
 - 
            
              Pelatih Zambia Soroti Satu Keunggulan Krusial Timnas Indonesia U-17
 - 
            
              Manuel Neuer Tak Gentar dengan Gertakan PSG: Kami Tak Takut!