Brasil mengambil inisiatif serangan di awal babak kedua, namun ancaman berbahaya lebih dulu dimiliki oleh Serbia lewat tembakan kaki kanan Sergej Milinkovic-Savic namun masih dapat diblok di menit ke-55.
Dua menit berselang, Brasil memiliki peluang lewat Neymar setelah mendapatkan umpan terobosan dari Coutinho. Namun sepakan Neymar yang sudah mengarah ke gawang masih dapat diblok Vladimir Stojkovic.
Setelah itu, Serbia mencoba melakukan tekanan dan serangan berbahaya ke gawang Brasil. Sundulan Aleksandar Mitrovic masih dapat diblok di mneit ke-61.
Dua menit kemudian datang ancaman datang Sergej Milinkovic-Savic dari tengah kotak penalti namun sundulannya masih melebar setelah menyambut umpan Dusan Tadic.
Kiper Brasil Alisson juga harus bekerja keras setelah mengamankan gawangnya menangkap bola hasil sundulan Aleksandar Mitrovic dari tengak kotak penalti di menot ke-65.
Namun, Brasil masih dapat lepas dari tekanan Serbia. Bahkan Selecao mampu unggul 2-0 di menit ke-69 lewat sundulan Thiago Silva setelah menyambut sepak pojok dari Neymar.
Setelah gol Thiago Silva, Brasil mencoba menambah serangannya. Usaha Coutinho lewat sepakan kaki kanannya memanfaatkan umpan Neymar masih dapat diblok.
Peluang Brasil lewat sepakan kaki kiri Filipe Luís dari luar kotak penalti masih dapat diamankan Vladimir Stojkovic di menit ke-71. Sedangkan tembakan kaki kanan Casemiro masih melambung di atas gawang.
Sementara crossing Willian gagal dimanfaatkan dengan baik oleh Neymar setelah tendangannya masih berada di atas gawang. Peluang Neymar lainnya yang sudah berada di depan gawang masih dapat dihalau oleh Stojkovic.
Serangan masih terus dilakukan oleh Brasil. Namun hingga wasit meniupkan peluit panjang Brasil masih tetap dapat mempertahankan keunggulannya 2-0 dan memastikan lolos ke babak 16 besar.
Susunan Pemain :
Serbia: Stojkovic, Kolarov, Rukavina, Veljkovic, Milenkovic, Matic, Tadic, Kostic (Radonjic 82'), Milinkovic-Savic, Ljajic (Zivkovic 75'), Mitrovic (Jovic 89')
Brasil : Alisson, Joao Miranda, Thiago Silva, Fagner, Marcelo (Filipe Luis 10'), Paulinho (Fernandinho 66'), Coutinho (Renato Augusto 80'), Casemiro, Willian, Neymar, Gabriel Jesus
Berita Terkait
-
Pratama Arhan Bakal Setim dengan Putra Legenda Brasil Rivaldo
-
Nyaris Gantung Sepatu Usai Cedera, Neymar Bangkit dan Bidik Piala Dunia 2026
-
Neymar Resmi Perpanjang Kontrak, Santos Jadi Klub Terakhir Sebelum Pensiun
-
Jalani Operasi Jantung Berisiko, Roberto Carlos Keluar dari Masa Kritis
-
Vinicius Junior Bikin Real Madrid Serba Dilema: Performa Menurun, Gaji Fantastis Diminta
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Manchester United Putuskan Pelatih Interim Hari Ini, Michael Carrick Geser Solskjaer?
-
Bobotoh Padati GBLA, Bojan Hodak Sebut Atmosfer Laga Persib vs Persija Fantastis
-
Kata Arya Sinulingga Soal Alasan John Herdman Mau Latih Timnas Indonesia
-
Catat! Jadwal Terbaru Perkenalan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
-
PSSI Kenalkan Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Netizen Optimis: Kepelatihan Terbaik
-
Jangan Nangis Kalau Ditangkap! Umuh Muchtar Kirim Pesan Keras ke Pelaku Teror Thom Haye
-
Arteta Kirim Pesan Berkelas ke Arne Slot Usai Hat-trick Gabriel Martinelli
-
Mental Rapuh Pemain Manchester United Bikin Darren Fletcher Frustasi
-
MU Tersingkir dari Piala FA, Marcus Rashford Maunya Main di Klub Juara
-
Persija Pulang Tanpa Poin, Sindiran Pedas Mauricio Souza: Persib Gak Banyak Peluang