Suara.com - Klub papan atas Liga Inggris melirik penggawa Brescia, Sandro Tonali. Hal itu diungkapkan presiden klub Brescia, Massimo Cellino.
"Beberapa waktu lalu Liverpool menghubungi saya," kata Cellino.
Akan tetapi bukan hanya Liverpool yang membidik gelandang muda yang digadang-gadang memiliki gaya bermain seperti Andrea Pirlo. Menurut Cellino, AS Roma juga menginginkan tanda tangan pemain 18 tahun itu.
"Ya, Roma juga menanyakan soal Tonali. Saya berbicara tentang dia dengan Mauro Baldissoni (pejabat Roma) beberapa kali," aku Cellino.
"Tapi saya ingin mempertahankan anak itu selama mungkin," tegasnya.
Tonali merupakan pemain muda yang paling menyedot perhatian di Italia saat ini. Nama Tonali mencuat setelah dirinya masuk daftar pemain timnas Italia besutan Roberto Mancini pada November 2018.
Terkait minat Liverpool dan klub Serie A AS Roma, Tonali belum mau berkomentar. Pemain 18 tahun itu mengatakan saat ini hanya ingin membawa Brescia promosi ke Serie A.
"Saya hanya memikirkan Brescia, target saat ini adalah finis di papan atas liga (Serie B). Saat ini saya bisa bersaing untuk menembus tim inti. Kita lihat saja," kata Tonali.
Baca Juga: Eks Penyerang Liverpool Soroti Perilaku Mohamed Salah yang Doyan Diving
Berita Terkait
-
Kapten Liverpool Jawab Rumor Xabi Alonso Bakal Gantikan Arne Slot
-
AS Roma Kalahkan Stuttgart 2-0, Niccolo Pisilli Jadi Pahlawan Kemenangan
-
Cerita Legenda Liverpool Jatuh Miskin, Investasi Kopi Berujung Utang Rp30 Miliar
-
Arsenal Siap Bajak Arda Guler Saat Liverpool Ganggu Rencana Transfer Yan Diomande Januari Ini
-
Trik Cerdik Dominik Szoboszlai Bobol Gawang Marseille Lewat Tendangan Bebas Mendatar yang Mematikan
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Link Live Streaming Persija Jakarta vs Madura United di BRI Super League, 23 Januari 2026 Malam Ini
-
PSSI Resmi Gandeng Kelme Jadi Apparel Timnas Indonesia dan Futsal
-
Optimisme Dony Tri Pamungkas Bawa Persija Jakarta Amankan 3 Poin Penting Sikat MU Malam
-
Gabung Persija Jakarta, Shayne Pattynama Langsung Ancam Persib dan Tim Rival
-
Perjalanan Karier Shayne Pattynama: dari Akademi Ajax hingga Berseragam Persija Jakarta
-
Kata-kata Shayne Pattynama Usai Resmi Gabung Persija Jakarta
-
Shayne Pattynama Kontrak 2,5 Musim di Persija Jakarta
-
BREAKING NEWS! Shayne Pattynama Resmi Gabung Persija Jakarta
-
Shayne Pattynama ke Persija Jakarta? Mauricio Souza: Pemain yang Datang akan Membantu Kami
-
Benarkah Shayne Pattynama Segera Merapat ke Persija Jakarta?