Suara.com - AS Roma gagal untuk memperbaiki posisinya di klasemen Liga Italia setelah dikalahkan oleh SPAL. Berikut hasil Liga Italia dan klasemen LIga Italia di pekan ke-28 yang berlangsung hingga Minggu (17/3/2019) dini hari WIB.
Bertandang ke Stadion Paolo Mazza di Ferrara, Roma dipaksa menelan kekalahan 1-2 dari tuan rumah SPAL. Gol SPAL dicetakl oleh Mohamed Fares dan Andrea Petagna dari titik penalti. Sedangkan satu gol balasan Roma dicetak Diego Perotti dari titik penalti.
Kekalahan tersebut membuat AS Roma tertahan di urutan kelima klasemen dengan raihan 47 poin. Hasil tersebut membuat Roma gagal menyamai koleksi poin Inter Milan (50 poin) yang berada di peringkat keempat.
Inter Milan baru memainkan laga pekan ke-28 mereka pada Senin (18/3.2019) dini hari WIB melawan rival sekota AC Milan (51 poin) dalam Derby della Madonnina.
Sebaliknya, SPAL meraih 26 poin setelah meraih kemenangan atas Roma dan mengangkat posisi mereka ke urutan ke-15 melewati Udinese (25 poin) yang baru akan menghadapi Napoli (57 poin) pada Senin (18/3) dini hari WIB.
Sementara di laga lain, Sampodoria menang 5-3 di markas Sassuolo. Namun hasil tersebut tidak mengubah posisi mereka di klasemen, Sampdoria urutan kesembilan dengan 42 poin dan Sassuolo di posisi ke-12 dengan 32 poin.
Berikut hasil Liga Italia pekan ke-28 Liga Italia:
Pertandingan Sabtu (16/3/2019) :
Cagliari 2 (Joao Pedro 52', Luca Ceppitelli 66')
Fiorentina 1 (Federico Chiesa 88')
Baca Juga: Atletico Madrid Tumbang, Berikut Hasil Liga Spanyol dan Klasemen Pekan 28
Sassuolo 3 (Jeremie Boga 38', Alfred Duncan 63', Khouma Babacar 90+2)
Sampdoria 5 (Gregoire Defrel 15', Fabio Quagliarella 36', Karol Linetty 39', Dennis Praet 46', Manolo Gabbiadini 72')
SPAL 2 (Mohamed Fares 22', Andrea Petagna p-59')
AS Roma 1 (Diego Perotti p-53')
Torino 2 (Erick Pulgar bd-6', Armando Izzo 89')
Bologna 3 (Andrea Poli 29', Erick Pulgar p-34', Riccardo Orsolini 64')
Jadwal Pertandingan Liga Italia:
Pertandingan Minggu (17/3/2019) WIB:
18:30 Genoa vs Juventus
21:00 Atalanta vs Chievo
21:00 Empoli vs Frosinone
21:00 Lazio vs Parma
Berita Terkait
-
Pemain Keturunan Rp 55,62 Miliar Menghilang usai Patrick Kluivert Dipecat, Tak Ada di 3 Pertandingan
-
Jay Idzes Tampil Impresif di Liga Italia, Bawa Sassuolo Tembus Peringkat Sembilan dengan Clean Sheet
-
Atalanta vs Lazio Berakhir Tanpa Gol, Statistik Unggul Tak Berbuah Kemenangan
-
Bologna Tundukkan Cagliari, Genoa Gagal Menang Meski Unggul Pemain di Liga Italia
-
AS Roma Kalah dari Inter Milan, Gasperini Tak Merasa Bersalah, Kok Bisa?
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
-
China Sindir Menkeu Purbaya Soal Emoh Bayar Utang Whoosh: Untung Tak Cuma Soal Angka!
Terkini
-
Selamat Datang Shin Tae-yong Mau Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Shin Tae-yong Kembali Melatih Timnas Indonesia, Tanda-tandanya Sudah Terlihat
-
Jelang Duel, Eddie Howe Blak-blakan Akui Kagumi Jose Mourinho
-
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Duel Dua Tim Pesakitan
-
Shin Tae-yong Prioritaskan Timnas Indonesia Jika Dapat Tawaran dari PSSI
-
Prediksi Real Madrid vs Juventus: Kalah di Bernabeu, Igor Tudor Dipecat?
-
Prediksi Union SG vs Inter Milan: Misi Nerazzurri Lanjutkan Tren Tak Terkalahkan
-
Pelatih Brasil Akui Persija Jakarta Kini Mematikan di Bola Mati
-
Enggan Berpikir Jauh, Persita Tangerang Fokus Laga Demi Laga
-
Atletico Madrid Marah Besar, Laporkan Arsenal ke UEFA Gegara Air Panas