Suara.com - Bhayangkara FC akhirnya melengkapi slot pemain asing mereka untuk mengarungi Liga 1 2019. Nama terakhir yang didatangkan Bhayangkara FC di bursa transfer kali ini adalah legiun asing asal Argentina, Ramiro Fergonzi.
Itu artinya, The Guardian --julukan Bhayangkara FC-- telah memiliki empat pemain asing. Selain Fergonzi, Bhayangkara FC lebih dahulu telah merekrut Anderson Salles, Lee Yoo-joon, dan Flavio Beck Junior.
Meski demikian, belum diketahui kapan Fergonzi akan bergabung dengan skuat Bhayangkara FC untuk memulai latihan perdana. Yang pasti, sang pemain sedang dalam perjalanan menuju Tanah Air.
"Ramiro jadi pemain asing terakhir untuk kami rekrut musim ini. Dia akan segera bergabung dengan tim," ungkap pelatih kepala Bhayangkara FC, Angel Alfredo Vera, Sabtu (11/5/2019).
Menurut laman Transfermarkt, Fergonzi direkrut dari klub kasta kedua Liga Meksiko, CA Zacatepec. Ia tidak direkut dengan status free transfer, namun tidak diketahui berapa biaya yang dikeluarkan Bhayangkara FC untuk mengamankan servis penyerang berusia 29 tahun berdarah Argentina tersebut.
Sebagai informasi tambahan, Fergonzi belum pernah sekalipun mencicipi kompetisi di Asia, apalagi Indonesia.
Beberapa klub pernah dibelanya yaitu CA Mitre Argentina, klub asal Kolombia Patriotas Boyaca, dan tentunya Zacatepec.
Berita Terkait
-
Inter Milan Kepincut Jay Idzes Lagi! Kirim Pemandu Bakat ke Stadion
-
Pertarungan Sengit Barcelona vs Real Madrid: Saling Sikut Demi Marc Guehi
-
Senne Lammens Ketar-ketir, Manchester United Masih Ingin Rekrut Emiliano Martinez
-
Nyaris Jadi Bek Baru Liverpool, Kata-kata Marc Guehi Bikin Fans Palace Meleleh
-
Survei Pendukung FC Twente: Mees Hilgers Menangkan Hati Suporter
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- 7 Fakta Pembunuhan Sadis Dina Oktaviani: Pelaku Rekan Kerja, Terancam Hukuman Mati
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Infantino Wacanakan Piala Dunia 2034 Berlangsung Saat Bulan Puasa
-
Nafsu Kylian Mbappe Dekati Rekor Gol Milik Rekan Calvin Verdonk
-
Statistik Tim Terlemah di Dunia San Marino Usai Dibantai 10-0: Kebobolan 613 Gol
-
Soal Strategi Timnas Indonesia Lawan Irak, Kluivert: Saya Akan Gila...
-
Akui Irak Lebih Kuat, Patrick Kluivert Bongkar Modal Menang Jay Idzes Cs
-
Barcelona Tinggalkan Superliga! Laporta Balikan dengan UEFA, Real Madrid Kecewa?
-
Ole Romeny Bersyukur meski Timnas Indonesia Terancam Gagal ke Piala Dunia, Kenapa?
-
Eder Militao Sempat Ingin Pensiun! Ungkap Perjuangan Kelam Setelah Cedera Parah
-
Skandal 7 Pemain Naturalisasi, Mendagri Malaysia Akui Aturan Hukum Bisa Ia Ubah
-
Adik Miliano Jonathans Ingin Ikuti Jejak Sang Kakak, Bela Timnas Indonesia?