Suara.com - Sukses meraup poin penuh di laga perdana Liga 1 2019 pekan lalu usai mempermalukan Persela Lamongan dengan lima gol berbalas satu, tiga poin kembali diraih Madura United di pekan kedua. Bertandang ke markas Barito Putera, Jumat (24/1/2019), Madura United menang tipis dengan skor 0-1.
Gol tunggal kemenangan Madura United dalam laga tersebut dicetak oleh Andik Vermansyah di menit 59. Dengan tambahan tiga poin, Madura United yang kini mengantongi enam poin menggeser Bali United dari puncak klasemen sementara Liga 1 2019.
Di pertandingan lainnya yang berlangsung di Stadion Andi Mattalata, Makassar, kemenangan besar diraih PSM. Menjamu Perseru Badak Lampung, PSM 'mengamuk' di depan publiknya sendiri.
16 menit pertandingan berjalan, Rashyid Assahid Bakri membuka pesta gol Juku Eja. Memasuki menit 41, PSM berhasil menggandakan keunggulan lewat gol yang dilesakkan Zulham Zamrun.
Satu menit jelang turun minum, tim besutan Darije Kalezic menjauh dengan skor 3-0 lewat aksi Muhammad Rahmat. Mendikte jalannya pertandingan, pesta gol PSM pun ditutup oleh Guy Junior di menit 68.
Kemenangan tersebut mengantar PSM ke posisi dua klasemen sementara Liga 1 2019. Mengantongi enam poin, PSM hanya kalah selisih gol dari Madura United yang berada di puncak.
Berita Terkait
-
Persib Menang Tipis, Bojan Hodak: Permainan Kami di Babak Kedua Jelek
-
PSM Kalah dari Persib Bandung, Tomas Trucha Bangga dengan Penampilan Pemainnya
-
Hasil dan Klasemen BRI Super League: Hajar PSM Makassar, Persib Bandung Kokoh di Puncak
-
Sesaat Lagi Kick Off! Susunan Pemain Persib Bandung vs PSM Makassar: Siapa yang Absen?
-
Head to Head dan Link Live Streaming Persib Bandung vs PSM Makassar Malam Ini
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Arne Slot Optimistis 2026 Bakal Jadi Tahunnya Florian Wirtz
-
16 Negara yang Lolos Babak 16 Besar Piala Afrika 2025, Maroko hingga Kamerun
-
Masa Depan Mohamed Salah di Liverpool Terungkap Usai Rumor Transfer Arab Saudi Mulai Meredup Tajam
-
Ikut Drawing 16 Besar ACL Two 2025/2026, Atep Ucap Hal Tak Terduga
-
Daftar Pemain Timnas Indonesia Habis Kontrak 2026, Mees Hilgers Hingga Ivar Jenner
-
Pelatih Spanyol Tak Sabar Hadapi Piala Dunia 2026, La Furia Roja Favorit Juara
-
Penyebab Aston Villa Tumbang di Emirates: Cedera Amadou Onana Jadi Titik Balik Kemenangan Arsenal
-
Bojan Hodak Optimis Persib Bandung Mampu Singkirkan Ratchaburi FC di Fase Gugur AFC Champions League
-
Ambisi Yusaku Yamadera Masuk Daftar Pemain Terbaik Super League Bersama PSIM Yogyakarta Musim Depan
-
Persija Mendominasi Nominasi Gol Terbaik PSSI Awards 2025 di Aksi Memukau Rizky Ridho dan Hannan