Suara.com - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer sedang menjadi sorotan menyusul hasil yang kurang memuaskan diraih oleh skuatnya.
Update teranyar, manajemen Man United bahkan saat ini telah fokus menyiapkan pengganti Solskjaer. Sosok yang berada di posisi teratas dalam daftar incaran adalah Massimiliano Allegri.
Sementara dalam laga Liga Spanyol, Barcelona kembali ke jalur kemenangan setelah sukses mengalahkan Villarral dengan skor 2-1 di Camp Nou.
Berikut lima berita pilihan yang menarik yang telah tersaji di kanal bola Suara.com, Selasa (24/9/2019) malam hingga Rabu (25/9/2019) dini hari WIB.
1. Massimiliano Allegri Favorit Gantikan Solskjaer di Manchester United
Manchester United terus melanjutkan inkonsistensi mereka di musim ini. Teranyar, mereka menelan kekalahan memalukan 0-2 saat tandang ke markas West Ham United akhir pekan lalu.
Dengan kekalahan pada laga pekan keenam Liga Inggris 2019/2020 di London Stadium tersebut, Man United kini terpuruk di peringkat kedelapan klasemen sementara usai baru mengoleksi delapan poin dari enam laga.
2. Kecewa Persebaya Batal Menang, Bejo: Kami Dibunuh Skema Bola Mati
Asisten Pelatih Persebaya Surabaya Bejo Sugiantoro mengakui hasil akhir 1-1 saat menjamu Bali United di pekan ke-20 Liga 1 musim kompetisi 2019 tak sesuai ekspektasi.
"Sejak awal target kami tiga poin, tapi hasil akhir berkata lain karena hanya dapat satu poin," ujar Bejo kepada wartawan usai pertandingan Persebaya kontra Bali United di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Selasa (24/9/2019).
3. Timnas Indonesia U-19 Hadapi China, Fakhri Husaini Antusias
Pelatih tim nasional U-19 Indonesia Fakhri Husaini mengaku senang skuatnya mendapat kesempatan untuk menghadapi China di dua pertandingan persahabatan yang akan digelar di bulan Oktober 2019.
“Saya senang PSSI merencanakan uji coba melawan China untuk kami. Hal ini bisa menjadi tolok ukur untuk melihat sejauh mana kemampuan tim ini,” ujar Fakhri, dikutip dari laman resmi PSSI di Jakarta, Selasa (24/9/2019).
Berita Terkait
-
Cole Palmer ke Manchester United Gantikan Bruno Fernandes?
-
Carrick Bawa DNA Sir Alex Kembali Saat Manchester United Bungkam Arsenal dan Manchester City
-
Real Madrid Dibobol Kiper Benfica di Liga Champions, Pelatih Barcelona Ikut Berkomentar
-
Manchester United Serius Kejar Kader Meite dari Rennes, Saling Sikut dengan Al Hilal
-
Viral! Setelah Kebanjiran, Camp Nou Jadi Sarang Tikus, Stadion Barcelona Jadi Olok-olok
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
Bukan Sebentar, Ternyata Ajax Amsterdam Sudah Ingin Paes Selama 2 Tahun
-
Terbongkar! Cole Palmer Idap Cedera Kronis, Bisa Bikin Manchester United Merugi
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Dear John Herdman, Pemain Jawa-Kalimantan Sudah Cetak Gol di AC Milan, Layak Bela Timnas Indonesia?
-
Media Amerika Bongkar Alasan Sebenarnya Maarten Paes Tinggalkan FC Dallas
-
Nasib Striker Timnas Indonesia di Negeri Orang: Striker Nigeria Bisa Gusur Ramadhan Sananta
-
Vietnam atau Thailand, Siapa Lawan Timnas Futsal Indonesia di Perempat Final?
-
Siapa Roman Paparyga? Mantan Striker Meteor yang Didatangkan Persis Solo
-
Cerita Pemain Keturunan Maluku yang Dijuluki The Next Frenkie de Jong, Latihan Sekolah Latihan
-
Apa Kabar Julian Oerip, Masih Ada Kans Dilirik John Herdman ke Timnas Indonesia?