Suara.com - Manchester United (MU) terancam gagal mendatangkan gelandang serang sekaligus kapten Sporting CP, Bruno Fernandes pada bursa transfer Januari 2020 ini.
Persib Bandung sukses memenangi laga kedua mereka di turnamen pramusim Asia Challenge 2020 setelah menundukkan tim Vietnam, Hanoi FC dengan skor 2-0.
Berita di atas adalah dua dari lima berita sepak bola menarik di kanal bola, Suara.com, Minggu (20/1/2020) :
1. Laga Dihentikan karena Hujan Deras, Persib Dinyatakan Menang atas Hanoi FC
Persib Bandung sukses memenangi laga kedua mereka di turnamen pramusim Asia Challenge 2020. Maung Bandung --julukan Persib-- menundukkan tim Vietnam, Hanoi FC dengan skor 2-0 di Stadion Shah Alam, Malaysia, Minggu (19/1/2020).
Persib sendiri diputuskan menang oleh wasit setelah pertandingan tidak bisa dilanjutkan saat memasuki babak kedua. Laga memang berakhir prematur alias harus dihentikan karena lapangan tergenang akibat hujan deras.
2. Ante Rebic Gemilang, AC Milan Menang Dramatis atas Udinese
Setelah carut-marut sejak awal musim ini, AC Milan sukses mempertahankan tren positif dengan raihan kemenangan beruntun dalam tiga laga pamungkas mereka di semua ajang.
Baca Juga: Klasemen Liga Inggris Usai Liverpool Hantam Manchester United
Teranyar, AC Milan menang dramatis 3-2 atas sang tamu, Udinese pada laga giornata ke-20 Liga Italia Serie A 2019/2020.
3. Sporting CP Tembak Harga, MU Terancam Batal Datangkan Bruno Fernandes
Setelah begitu santer digembar-gemborkan dalam beberapa hari belakangan, Manchester United (MU) terancam gagal mendatangkan gelandang serang sekaligus kapten Sporting CP, Bruno Fernandes pada bursa transfer Januari 2020 ini.
Negosiasi transfer Fernandes diyakini telah berjalan intens dalam beberapa hari terakhir, dengan pemain berusia 25 tahun itu dipercaya sudah selangkah lagi berkostum Man United.
Tag
Berita Terkait
-
Dedi Kusnandar Tinggalkan Bhayangkara FC, Balik ke Persib? Begini Kata Umuh Muchtar
-
Persib Incar Joey Pelupessy? Bung Binder Bongkar Rahasia Transfer Mengejutkan Maung Bandung
-
Dulu Naik Ferrari di PSG, Kini Layvin Kurzawa Dibonceng Motor Matic ke Latihan Persib
-
3 Pelatih Rekomendasi Roy Keane untuk Gantikan Michael Carrick di Manchester United
-
Mendarat di Jakarta, Pemain Keturunan Palembang Bisa Perkuat Timnas Indonesia
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Pemain Rp86,91 Miliar Berpotensi Absen Bela Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
John Herdman Belum Debut, 2 Negara Sudah Antre Ingin Uji Coba Lawan Timnas Indonesia
-
Dedi Kusnandar Tinggalkan Bhayangkara FC, Balik ke Persib? Begini Kata Umuh Muchtar
-
Investasi Rp4 T Tak Berbuah Manis, Florentino Perez Bakal Rombak Skuat Real Madrid
-
Jangan Pecat Hector Souto Seperti Shin Tae-yong!
-
Perang Saudara di Playoff Liga Champions: PSG vs AS Monaco Berebut Tiket 16 Besar
-
Harga Tiket Piala Dunia 2026 Tembus Rp140 Juta, Mauricio Pochettino Pasang Badan untuk FIFA
-
Transfer Maarten Paes ke Ajax Amsterdam Jadi Polemik, Nilai Kontrak Dianggap Merugikan
-
Dibidik John Herdman, Laurin Ulrich Pemain Keturunan Indonesia Bakal Digusur Gelandang Benfica
-
Bak Langit dan Bumi, Beda Nasib Calvin Verdonk dan Dean James di Liga Europa