Suara.com - Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, telah memastikan bakal menurunkan tim U-23 saat menghadapi Shrewsburry pada laga replay babak keempat Piala FA 2019/2020, Sabtu (5/2/2020).
Keputusan tersebut diambil oleh Klopp lantaran tanggal pertandingan tersebut berada di tengah jeda musim dingin, di mana para pemain Liverpool sedang libur.
Sebagai informasi jeda musim dingin Liverpool dimulai dari 2-15 Februari 2020. Pada tanggal tersebut, Klopp juga ikut istirahat.
Namun, hal itu tidak membuat Klopp lepas tangan. Dilansir dari Daily Mail, pelatih asal Jerman itu akan tetap menyaksikan pertandingan tersebut dan bisa terhubung di ruang ganti pemain melalui Liverpool TV.
Sehingga Klopp akan tetap bisa memberi masukan dan semangat kepada Liverpool U-23 asuhan Neil Critchley.
Hal seperti ini sejatinya bukan sesuatu yang baru bagi Klopp. Ia juga melakukan hal yang sama ketika Liverpool U-23 bertanding melawan Aston Villa di Piala Liga Inggris 2019/2020.
Ketika itu, Klopp bersama tim utama Liverpool sedang berada di Qatar untuk berlaga di Piala Dunia Antarklub 2019. Namun, ia tetap memberikan motivasi dan semangat kepada Curtis Jones cs.
Berita Terkait
-
Manchester City Terpaut 22 Poin dari Liverpool, Pep Angkat Bendera Putih
-
Liverpool Bantai Southampton, Simak Hasil Liga Inggris Malam Ini
-
Chamberlain: Liverpool Bidik Gelar, Bukan Rekor
-
Mantul! Liverpool Sanggup Kalahkan Semua Tim Liga Inggris di 24 Laga
-
Hantam West Ham, Liverpool Makin Mantap di Puncak Klasemen Liga Inggris
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Link Live Streaming Persib Bandung vs Dewa United Malam Ini Jumat 21 November 2025
-
PSM Makassar Mengamuk di Parepare: Hajar PSBS Biak 5-0, Alex Tanque Hattrick!
-
Prediksi Susunan Pemain Persib Bandung vs Dewa United, Bentrok Skuad Timnas Indonesia
-
Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia, Satu Rekor Ini Bakal Pecah
-
Timur Kapadze: Terima Kasih Kepada Pecinta Sepakbola di Indonesia
-
Apa Misi Terselubung Timur Kapadze di Jakarta?
-
Poling: 5 Nama Hebat Berebut Kursi Panas, Siapa Paling Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
BREAKINGNEWS! Timur Kapadze ke Jakarta Tidak Wawancara dengan PSSI
-
Prediksi Persib Bandung Vs Dewa United 21 November 2025, Laga Panas Dijamin Gila-gilaan!
-
Sadio Mane Akui Pernah Ribut dengan Mohamed Salah di Liverpool