Suara.com - Legenda Real Madrid dan Timnas Spanyol, Iker Casillas secara resmi menarik diri dari pencalonan Presiden Federasi Sepakbola Spanyol (RFEF) karena krisis yang tengah melanda akibat pandemi COVID-19.
"Saya ingin menyampaikan bahwa saya sudah memutuskan untuk mengundurkan diri dari pencalonan Presiden RFEF yang akan datang," demikian Casillas mengonfirmasi, seperti dilansir AFP, Selasa (16/6/2020).
Sang kiper legendaris mengaku menarik diri dari perebutan posisi teratas di persepakbolaan Spanyol tersebut menyusul kondisi sosial, ekonomi dan kesehatan yang sedang memburuk di Negeri Matador.
Menurut Casillas, pandemi yang telah menewaskan lebih dari 27.000 orang di Spanyol merupakan masalah yang lebih penting ketimbang pemilihan Presiden RFEF.
Sebagai informasi, pada Februari 2020 lalu, Casillas mengumumkan niatnya untuk menantang Luis Rubiales di ajang pemilihan presiden PSSI-nya Spanyol berikutnya.
Namun, pengunduran diri pria berusia 39 tahun yang juga pernah membela FC Porto itu kini telah membuat jalan Rubiales sangat mulus untuk mendapatkan mandat kedua pada pemilihan yang akan digelar 17 Agustus 2020.
Berita Terkait
-
Fakta Baru: Pemain Real Madrid Terkejut, Xabi Alonso Didepak Tanpa Pemberitahuan Internal
-
Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid, Begini Statistik Alvaro Arbeloa
-
5 Alasan Real Madrid Pecat Xabi Alonso di Pertengahan Musim
-
Siapa Alvaro Arbeloa? Mantan Lawan Jordi Amat yang Jadi Caretaker Real Madrid
-
Real Madrid Pecat Xabi Alonso, Arbeloa Jadi Pengganti: Keputusan Tepat atau Terburu-buru?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
PSSI Resmi Umumkan John Herdman Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Fakta Baru: Pemain Real Madrid Terkejut, Xabi Alonso Didepak Tanpa Pemberitahuan Internal
-
Emil Audero Jadi Bulan-bulanan Juventus: Lawan Kami Superior
-
Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid, Begini Statistik Alvaro Arbeloa
-
FC Dallas Mulai Pramusim MLS 2026, Maarten Paes Ikut Latihan Penuh: Rumor Pindah ke Persib HOAX
-
Emil Audero Pahlawan, Tapi Cremonese Dibantai 5 Gol dari Juventus
-
5 Alasan Real Madrid Pecat Xabi Alonso di Pertengahan Musim
-
Benarkah Emil Audero Siap Diboyong Kembali ke Juventus di Bursa Transfer Musim Panas 2026?
-
Siapa Alvaro Arbeloa? Mantan Lawan Jordi Amat yang Jadi Caretaker Real Madrid
-
3 Taktik Pilihan John Herdman untuk Timnas Indonesia, yang Mana Kira-kira?