Suara.com - Keluarga legenda sepak bola Inggris, David Beckham, sedang berbahagia. Sebab, putra sulung eks pemain Manchester itu, yakni Brooklyn Beckham resmi tunangan dengan aktris cantik Amerika Serikat, Nicola Peltz.
Sementara suporter Cadiz yang sudah nekat melanggar protokol keselamatan terkait COVID-19 di luar stadion guna merayakan timnya promosi ke La Liga batal berpesta karena timnya menelan kekalahan 0-1 saat menjamu Fuenlabrada, Minggu (12/7/2020) dini hari WIB.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Minggu (13/7/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Anak David Beckham, Brooklyn Resmi Tunangan dengan Aktris Amerika Serikat
Keluarga legenda sepak bola Inggris, David Beckham, sedang berbahagia. Sebab, putra sulung eks pemain Manchester itu, yakni Brooklyn Beckham resmi tunangan dengan aktris cantik Amerika Serikat, Nicola Peltz.
Kabar pertunangan ini disampaikan langsung oleh putra Victoria Beckham itu di Instagram pada Sabtu (11/7/2020). Di situ, dia membagikan potret mesranya bareng Nicola Peltz.
2. Ribuan Suporter Cadiz Nekat ke Stadion untuk Pesta Promosi, Eh Malah Kalah
Cadiz harus lebih bersabar untuk memastikan promosi ke La Liga musim 2020/2021. Sebab, mereka menelan kekalahan 0-1 saat menjamu Fuenlabrada, Minggu (12/7/2020) dini hari WIB.
Baca Juga: Barcelona Konfirmasi Cedera Griezmann, Bisa Menepi Sampai Akhir Musim
Padahal, Cadiz hanya perlu seri tambahan satu poin saja guna memastikan promosi ke liga papan atas Spanyol itu untuk pertama kali dalam 15 tahun.
3. Kembali Pangkas Jarak dengan Real Madrid, Vidal: Barcelona Belum Menyerah!
Setelah memainkan laga pekan ke-36 mereka, Barcelona kembali menipiskan jarak dengan sang rival abadi, Real Madrid di puncak klasemen Liga Spanyol 2019/2020.
Kemenangan tipis 1-0 atas tuan rumah Real Valladolid di Estadio Municipal Jose Zorrilla, Minggu (12/7/2020) dini hari WIB tadi membuat Barcelona kini mengoleksi 79 poin dari 36 laga.
Berita Terkait
-
Kolaborasi dengan FC Barcelona, BRI Luncurkan Kartu Debit Edisi Khusus
-
Taktik Barcelona Rajai La Liga 2025, Badai Cedera Hantui Hansi Flick di 2026
-
Bank BRI Resmi Jalin Kemitraan dengan Barcelona
-
Barcelona dan BRI Kolaborasi, Bayar Cicilan di BRImo Bisa Ketemu Lamine Yamal
-
BRI Resmi Jadi Mitra FC Barcelona, Nasabah Berkesempatan Liburan di Camp Nou
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Arne Slot Optimistis 2026 Bakal Jadi Tahunnya Florian Wirtz
-
16 Negara yang Lolos Babak 16 Besar Piala Afrika 2025, Maroko hingga Kamerun
-
Masa Depan Mohamed Salah di Liverpool Terungkap Usai Rumor Transfer Arab Saudi Mulai Meredup Tajam
-
Ikut Drawing 16 Besar ACL Two 2025/2026, Atep Ucap Hal Tak Terduga
-
Daftar Pemain Timnas Indonesia Habis Kontrak 2026, Mees Hilgers Hingga Ivar Jenner
-
Pelatih Spanyol Tak Sabar Hadapi Piala Dunia 2026, La Furia Roja Favorit Juara
-
Penyebab Aston Villa Tumbang di Emirates: Cedera Amadou Onana Jadi Titik Balik Kemenangan Arsenal
-
Bojan Hodak Optimis Persib Bandung Mampu Singkirkan Ratchaburi FC di Fase Gugur AFC Champions League
-
Ambisi Yusaku Yamadera Masuk Daftar Pemain Terbaik Super League Bersama PSIM Yogyakarta Musim Depan
-
Persija Mendominasi Nominasi Gol Terbaik PSSI Awards 2025 di Aksi Memukau Rizky Ridho dan Hannan