Suara.com - Berakhir sudah penantian panjang Leeds United. Setelah 16 tahun lamanya alias pada musim 2003/2004, tim berjuluk The Peacocks itu berhasil promosi ke Premier League.
Leeds United dipastikan promosi setelah rival terdekat yakni West Bromwich Albion kalah di tangan Hudderfield Town. Pada laga yang digelar di John Smith Stadium, Jumat (17/7/2020), West Bromwich kalah 1-2.
Akibat kekalahan ini, West Bromwich tertahan di posisi kedua dengan koleksi 82 poin dari 45 laga. Artinya, The Baggies sudah tak bisa mengejar perolehan poin Leeds United yang kokoh di puncak klasemen Divisi Championship dengan 87 poin dari 44 laga.
Sementara di laga sebelumnya, Leeds United berhasil mengalahkan Barnsley 1-0 pada Kamis (16/7/2020). Gol kemenangan pasukan Marceloa Bielsa dicetak oleh Pablo Hernandez.
Dengan demikian, satu tiket sisa untuk promosi ke Premier League akan diperebutkan oleh West Bromwich, Bentford dan Fulham. Tiga tim tersebut berpeluang besar lantaran hanya selisih beberapa poin.
Brentford kini berada di posisi ketiga klasemen dengan 81 poin dari 44 laga. Sedangkan Fulham membuntuti di peringkat empat dengan 77 poin dari 44 pertandingan.
Sementara itu, keberhasilan Leeds United promosi tentu menjadi kado istimewa. Lebih lagi mereka dahulunya adalah tim yang cukup disegani, karena pernah juara tiga kali Premier League serta satu gelar Piala FA.
Berita Terkait
-
Prediksi Skor Manchester City vs Brighton: The Citizens Incar Poin Penuh
-
Prediksi Skor dan Jadwal Liga Inggris, Arsenal vs Liverpool: Ujian Berat The Gunners
-
Lima Laga Terakhir Masih Belum Terkalahkan! Sunderland Paksa Tottenham Berbagi Poin di London
-
5 Gol Tercepat di Premier League Musim Ini: Ada Gol Kilat 29 Detik
-
Liverpool Persulit Federico Chiesa untuk Keluar, Juventus Gigit Jari
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Trik Khusus John Herdman Lahirkan Bintang Dunia seperti Jonathan David
-
Persebaya Surabaya Resmi Rekrut Bruno Paraiba dan Jefferson Silva Perkuat Lini Serang
-
Nasib Apes Marc Ter Stegen Jelang Piala Super Spanyol, Angkat Koper Pulang Lebih Awal
-
Ruben Amorim Pergi dengan Senyum, Asisten Ungkap Kisah di Balik Pemecatan Manchester United
-
Striker Juventus: John Herdman Pelatih yang Bisa Mengubah Batu Jadi Berlian
-
Bersinar di Barcelona, Joan Garcia Bicara Realistis soal Jadi Kiper Nomor 1 Spanyol
-
Prediksi Skor Manchester City vs Brighton: The Citizens Incar Poin Penuh
-
Persib Bandung vs Persija, Suporter Tamu Dilarang Hadir di Stadion GBLA
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Deretan Penghargaan Punya John Herdman Sebelum Tangani Timnas Indonesia