Suara.com - Kai Havertz dikabarkan sudah semakin dekat bergabung dengan Chelsea. Namun Direktur Olahraga Bayer Leverkusen Rudi Voller menepis kabar tersebut.
Chelsea sudah dihubungkan dengan pemain internasional Jerman itu selama beberapa bulan terakhir. Klub asal London ini memang sedang memperkuat klubnya untuk menghadapi Premier League musim depan.
Sementara laporan media, Senin (25/8/2020) telah mengklaim bahwa kedua klub telah mencapai kesepakatan. Leverkusen dikabarkan sudah setuju tawaran senilai 80 juta Euro (setara Rp 1,37 triliun) plus add-ons 20 juta Euro (setara Rp 344 miliar).
Sebelumnya, Bayer Leverkusen telah membandrol Kai Harvest dengan harga sebesar 100 jura Euro . Klub Bundesliga ini pun bersikeras tidak akan menurunkan harga pemain berusia 21 tahun itu walau sedang dalam kondisi pandemi,.
Rudi Voller pun kembali bersuara membantah kabar tersebut dan bersikukuh tidak ada kesepakatan seperti itu yang tercapai. "Ini omong kosong," katanya kepada DPA seperti dilansir Sportskeeda.
Namun, jika Havertz akhirnya bergabung dengan Chelsea, dia akan mengikuti Hakim Ziyech dari Ajax dan pemain Jerman lainnya Timo Werner yang telah lebih dulu bergabung di klub tersebut untuk musim depan.
Chelsea memang tidak bisa mendatangkan pemain pada dua bursa transfer terakhir karena larangan yang diberlakukan karena pelanggaran aturan terkait dengan penandatanganan pemain muda.
Kini, The Blues memiliki dana besar guna mempersiapkan skuatnya untuk bersaing menghadapi musim depan. Ben Chilwell, Thiago Silva dan Sergio Reguilon juga dikaitkan dengan kepindahan ke Stamford Bridge.
Baca Juga: Dalam Waktu Dekat Tiga Pemain Merapat ke Chelsea, Siapa Mereka?
Berita Terkait
-
Kata-kata Liam Rosenior Usai Bawa Chelsea Menang 5-1 di Piala FA
-
Pelatih Anyar Chelsea Liam Rosenior: Saya Ini Orang yang Aneh
-
Mike Maignan Setuju Perpanjang Kontrak, Chelsea Gigit Jari
-
Emmanuel Petit: Campur Tangan Bos Jadi Biang Kerok Hancurnya Chelsea
-
Tetangga Arsenal dan Chelsea Kacau Balau: Pemain Ribut dengan Fans, Pelatih Buat Ulah
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Muka Masam Sir Alex Ferguson Usai Manchester United Ulangi Rekor Buruk 44 Tahun Lalu
-
Kronologis Amukan Antonio Conte, Tendang Botol Minum, Teriak-teriak hingga Semprot Wasit
-
Ditolak Tunisia, Patrick Kluivert Tak Laku Usai Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Statistik Miris Gyokeres Tertutup dengan Kehebatan Arsenal, The Gunners Kena Prank Rp1,44 T
-
Panggung Perdana John Herdman: Pimpin Timnas Indonesia Lawan Raksasa Eropa
-
Viral Gol Haram Tercipta di Laga Liga 2, Exco PSSI Janji Akan Evaluasi Wasit
-
Persembahkan 4 Gelar, Ini Kata-kata Hansi Flick Usai Bawa Barcelona Hajar Real Madrid di Final
-
John Herdman Kurang Fit, Kelelahan?
-
Alessandro Bastoni Bongkar Kesalahan Inter Usai Ditahan Napoli: Kami Seharusnya Bisa Menang!
-
Scott McTominay Puji Mental Baja Napoli, Sindir Inter Milan Usai Hasil Imbang