Suara.com -
Manajer Manchester City, Pep Guardiola frustasi dengan kekalahan timnya dari Tottenham Hotspur meski tampil
dominan hampir sepanjang laga. Menurutnya, Spurs sudah Mourinho banget karena menang dengan cara bertahan.
Legenda sepak bola asal Argentina, Diego Maradona, telah meninggal dunia pada Rahu (25/11/2020). Semasa hidupnya
Maradona merupakan sosok populer yang punya kisah asmara menarik.
Berita di atas adalah dua dari lima berita sepak bola di kanal bola yang paling banyak mendapat perhatian dan
banyak dibaca sepanjang pekan ini.
Berikut kami rangkum 5 berita top sepak bola di kanal bola Suara.com sepekan ini :
1. Menang dengan Cara Bertahan, Pep Guardiola: Spurs Sudah Mourinho Banget!
Manajer Manchester City, Pep Guardiola frustasi dengan kekalahan timnya dari Tottenham Hotspur meski tampil dominan hampir sepanjang laga. Menurutnya, Spurs sudah Mourinho banget karena menang dengan cara bertahan.
Laga Tottenham vs Man City tersaji di pekan kesembilan Liga Inggris, Minggu (22/11/2020) dini hari WIB. Pada pertandingan di Tottenham Hotspur Stadium, tim asuhan Pep kalah 0-2.
2. Jago soal Asmara, Ini 5 Wanita yang Pernah Jatuh Dipelukan Diego Maradona
Baca Juga: Link Streaming Bola Malam Ini: Liga Inggris, Liga Spanyol, dan Bundesliga
Legenda sepak bola asal Argentina, Diego Maradona, telah meninggal dunia pada Rahu (25/11/2020). Semasa hidupnya Maradona merupakan sosok populer yang punya kisah asmara menarik.
Dunia sepak bola kehilangan salah satu anak emasnya, Diego Maradona. Saat masih aktif sebagai pemain profesional, Maradona meraih banyak prestasi sehingga mendapatkan atensi dari berbagai pihak.
3. Diego Maradona Dimakamkan Berdampingan dengan 7 Presiden Argentina
Diego Maradona akan dimakamkan secara kenegaraan di Istana Presiden Argentina. Jenazahnya bakal dikebumikan berdampingan dengan tujuh pemimpin dari negara beribukota di Buenos Aires tersebut.
Maradona, yang meninggal di usia 60 tahun akibat serangan jantung, Rabu (25/11/2020), dianggap lebih dari sekedar pesepakbola di Argentina.
Tag
Berita Terkait
-
Bayern Munich Makin Menggila, Kompany Diingatkan Jangan Ulangi Kesalahan Pep Guardiola
-
Hasil Undian Putaran Keempat Piala FA 2025/26: Liverpool Jumpa Penakluk MU
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
Momen Manchester City Hajar Exeter 10 Gol, Ada Peran Pemain Keturunan Maluku
-
Hasil Piala FA: Deretan Fakta Usai Manchester City Pesta 10 Gol, Rekor Liverpool Pecah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Ajax Dapatkan Berlian Mentah Bernama Maximilian Ibrahimovic Putra Zlatan Ibrahimovic
-
NGolo Kante Dibidik Fenerbahce, Peluang Tampil di Piala Dunia 2026 Terbuka Lebar
-
Kaget Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Jurgen Klopp Tegaskan Ogah Latih Mbappe Cs
-
Jelang Derby London vs Chelsea, Mikel Arteta Dapat Peringatan Serius
-
Media Korea Kagum dengan Rekam Jejak Pelatih Anyar Timnas Indonesia John Herdman
-
Michael Carrick Resmi Mulai Tugas sebagai Manajer Interim MU, Eks Real Madrid Ikut Dibawa
-
Luis Enrique Sebut Kekalahan PSG Tak Adil, Mimpi Treble Beruntun Pupus di Tangan Tetangga
-
Tottenham Terdepan dalam Perburuan Conor Gallagher
-
2 Pemain Urus Naturalisasi, Bakal Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Cerita Anak John Herdman yang Ternyata Pernah Bikin Gol dan Kalahkan Timnas Indonesia