Suara.com - Stiker Paris Saint-Germain (PSG), Mauro Icardi mengucapkapkan selamat ulang tahun kepada Wanda Nara dengan membagikan foto mesra. Salah satu fotonya mencuri perhatian karena dia terlihat tanpa busana.
Tepat hari ini 10 Desember 2020, Wanda Nara genap berusia 34 tahun. Di hari spesial Wanda Nara, Mauro Icardi tak lupa memberikan ucapan selamat ulang tahun kepada istri tercinta.
"Selamat ulang tahun @wanda_icardi," tulis keterangan singkat striker PSG di postingan akun media sosial Instagramnya.
Pada postingan itu Icardi membagikan foto-foto kemesraaanya bersama Wanda Nara. Menariknya, ada satu foto yang memperlihatkan Icardi telanjang dada dan dipeluk oleh Wanda Nara.
Foto itu adalah kenangan lama Icardi dan Wanda Nara. Tampak tato bergambar singa terpampang jelas di badan Icardi. Sedangkan di tangan Wanda Nara ada tato yang bertuliskan nama anaknya 'Isabella'.
Postingan Icardi ini pun mendapat banyak perhatian dari netizen. Banyak netizen yang juga mengucapkan selamat ulang tahun untuk istri Icardi, Wanda Nara.
Bahkan terlihat Wanda Nara juga berkomentar di postingan Icardi. Wanda Nara mengatakan bahwa mereka berdua akan mengadakan perayaan di hari special ini.
Terlepas dari itu, selain menjadi istri Wanda Nara adalah agen Icardi. Dia terbilang cukup sukses untuk membantu karier sang suami dengan berhasil mendapatkan kontrak permanen dari PSG setelah musim sebelumnya hanya menjadi pemain pinjaman dari Inter Milan.
PSG mempermanenkan Mauro Icardi dari Inter Milan dengan mahar 50 juta euro, yang kemudian diikat kontrak bersurasi empat tahun atau hingga 2024. Di klub kaya Prancis itu, ia dan Wanda Nara bisa hidup mewah dengan gaji 10 juta euro per musim.
Baca Juga: Ahmad Bustomi Pede Timnas Indonesia U-19 Bersinar di Piala Dunia U-20
Berita Terkait
-
Wanda Nara Pamer Foto Liar, Kenakan Topi untuk Tutupi Bagian Tubuh
-
Pamer Pose Nungging, Wanda Nara Ungkap Rahasia Jaga Bokong Tetap Kencang
-
Istri Striker PSG Bikin Geger, Pamer Foto Telanjang di Atas Kuda
-
Tanpa Pakaian, Wanda Nara Pamer Foto 'Menantang' dengan Kuda
-
Deretan WAGs Bongkar Urusan Ranjang, Victoria Beckam hingga Wanda Nara
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Magis Mohamed Salah Sudah Hilang
-
Baru Latih Real Madrid, Alvaro Arbeloa Bikin Malu dan Kecewa Berat
-
Siapa Albacete? Klub Kasta Rendahan Bikin Malu Real Madrid di Copa del Rey
-
Persik Kediri Resmi Lepas Khursidbek Mukhtarov di Bursa Transfer Paruh Musim BRI Super League 2025
-
Semen Padang FC Rekrut 8 Pemain Asing Baru Demi Bangkit di BRI Super League 2026
-
Persib Bandung Juara Paruh Musim, Bojan Hodak Pilih Fokus Target Utama Gelar Juara Akhir
-
Hasil Copa del Rey: Real Madrid Tersingkir Dramatis Usai Kalah Tipis 2-3 dari Klub Albacete
-
Drama VAR Batalkan Gol Scott McTominay Saat Napoli Ditahan Imbang Parma Tanpa Gol di Maradona
-
Klasemen Bundesliga Terbaru: Hoffenheim Masuk Lima Besar Usai Bantai Kevin Diks cs
-
Hasil Liga Jerman: Bayern Muenchen Hajar Koln 3-1 Lewat Aksi Kim Min-jae dan Serge Gnarby