Suara.com - Direktur Persija Jakarta, Ferry Paulus mengakui pihaknya sudah lama menginginkan jasa Riko Simanjuntak. Namun, Persija memang baru kesampaian mendapatkan servis winger berusia 28 tahun itu pada awal musim 2018.
Ferry mengaku sudah mengendus bakat yang dimiliki Riko Simanjuntak sejak 2012. Ketika itu, pria yang akrab disapa FP itu menyaksikan langsung aksi sang pemain saat masih memperkuat PS Bangka.
Pada momentum itu juga, FP tak ragu langsung mengajak Riko bergabung dengan Persija. Meski mengaku siap, namun ada keraguan dari pemain mungil asal Sumatera Utara itu.
Setelah memperkuat PS Bangka, Riko malah memutuskan gabung Gresik United di 2015, alih-alih Persija. Lagi-lagi, FP menawari Riko merapat ke Persija saat sang pemain berseragam Gresik United.
Tak lama berada di Gresik, Riko kembali mengindahkan Persija dan malah bergabung dengan Semen Padang pada periode 2016. Setelah Semen Padang turun kasta, barulah Riko akhirnya berseragam Persija.
"Kembali bertemu dengan Riko waktu dia main di Gresik, dan saya tanya, 'kapan ke Persija?' Ia masih jawab, 'nanti, tahun depan saya ke sana.' Tapi, justru ia malah ke Semen Padang setelah itu," cerita Ferry Paulus di kanal YouTube Persija, Senin (11/1/2021).
"Setelah Semen Padang degradasi, saya tanya lagi, 'kapan gabung Persija?' Saat itu waktu masih ada Pak Gede (Widiade), saya bilang harus dapat ini anak. Akhirnya Riko jawab, 'iya pak, saya siap'," papar FP.
FP pun bercerita mengapa dirinya begitu ngotot memboyong Riko ke skuat Macan Kemayoran. Menurut pria asal Manado itu, Riko punya banyak kelebihan yang jarang dipunyai pemain lain.
"Riko ini satu dari banyak pemain yang punya banyak kelebihan, tekniknya mumpuni, dia memiliki skill dan kemampuan yang bagus. Oleh karena itu, dia harus mendapatkan tempat yang tepat," tutur Ferry.
Baca Juga: Ada Rasa Minder saat Riko Simanjuntak akan Gabung Persija
"Riko punya banyak kelebihan. Pertama, dia walaupun meski kecil punya kecepatan dan feeling bolanya sangat bagus. Kalau dia dalam pertandingan, ia juga sering intercept-intercept bola karena kecepatan yang ia punya tadi."
"Dia bisa mengolah bola dengan bagus, bahkan untuk sosok seorang winger, dia itu pemain yang sangat lengkap. Makanya kami sangat bernafsu ingin merekrutnya," pungkas FP.
Berita Terkait
-
Ze Valente Absen Lawan Persija, Pelatih PSIM Yogyakarta Ogah Khawatir
-
Rizky Ridho Menyesal Jelang HUT ke-97 Persija Jakarta, Apa Maksudnya?
-
Pantang Kalah di SUGBK! Kemenangan Harga Mati Demi Kado HUT Persija ke-97
-
Jelang HUT ke-97, Persija Jakarta Luncurkan Buku Foto Eksklusif 'We Rise Again'
-
Jakmania Siapkan Koreografi Spektakuler di Laga Persija vs PSIM Yogyakarta di GBK
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Timnas Indonesia U-22 Target Cuma Perak, Takut Sama Ambisi Tuan Rumah Thailand?
-
PSSI One Man Show Tidak Jelas, Pemilihan Pelatih Timnas Indonesia Kacau
-
Prediksi Susunan Pemain Lion City Sailors vs Persib Bandung Malam Ini 26 November 2025
-
Ze Valente Absen Lawan Persija, Pelatih PSIM Yogyakarta Ogah Khawatir
-
Erick Thohir Bicara Proses di Tengah Isu Kuat Giovanni van Bronckhorst Pelatih Timnas Indonesia
-
Rafael Struick Akui Tak Sejalan dengan PSSI Jelang SEA Games 2025
-
Misi Sejarah Eberechi Eze: Gelar Liga Champions Pertama Arsenal Akan Jadi Milik Kami
-
Erick Thohir Bongkar Alasan PSSI Terkesan Lambat Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Thom Haye Waspadai Lion City, Bobotoh Diminta Padati Stadion Bishan
-
Adu CV Giovanni van Bronckhorst dengan Patrick Kluivert, Siapa Lebih Bagus?