Suara.com - Valencia akhirnya kembali ke jalur kemenangan usai mengalahkan Celta Vigo dengan skor 2-0. Gol ini memutus dua kali hasil imbang dan sekali kalah yang dialami klub berjuluk Kelelawar Mestala itu.
Drama tercipta kala Valencia meraih kemenangan dari dua gol kilat di penghujung laga. Tepatnya dimenit 90+4 dan 90+8. Dua gol itu masing-masing dicetak oleh Manu Vallejo dan Kevin Gameiro.
Sementara Celta Vigo harus bermain dengan 10 pemain sejak menit 64 usai Ruben Blanco diusir wasit.
Raihan tiga poin ini mengatrol Valencia di posisi ke-12 dengan raihan 27 poin dari 24 pertandingan.
Sementara Celta Vigo berada di peringkat ke-10 dengan 29 poin dari 24 pertandingan.
Menilik statistik pertandingan, Valencia lebih banyak mendulang peluang. Mereka melepaskan 13 tendangan ke arah gawang, 10 di antaranya tepat sasaran. Namun dari belasan upaya itu, dua menjadi gol di akhir-akhir pertandingan.
Dari sisi penguasaan bola, tuan rumah juga unggul dengan 58 persen.
Sementara Celta Vigo yang lebih banyak bertahan mampu melepaskan tujuh kali tendangan ke arah gawang, lima di antaranya tepat sasaran alias on target. Namun tak ada satupun yang berbuah gol.
Susunan pemain:
Baca Juga: Valladolid Vs Real Madrid: Los Blancos Menang Tipis 0-1
Valencia (4-4-2): J. Cillessen, T. Correira, Gabriel, H. Guillamon, Jose Gaya, D. Wass, U. Racic, C. Soler, A. Blanco, M. Gomez, K. Lee
Celta Vigo (4-1-3-2): R. Blanco, A. Caricol, J. Murillo, N. Araujo, H. Mallo, R. Tapia, Nolito, D. Suarez, A. Solari, S. Mina, F. Ferreyra
Berita Terkait
-
Valladolid Vs Real Madrid: Los Blancos Menang Tipis 0-1
-
Atletico Madrid Dibantai Levante di Kandang Sendiri
-
Tumbangkan Eibar, Elche Belum Mampu Beranjak dari Zona Merah
-
Prediksi Real Valladolid Vs Real Madrid, Liga Spanyol 21 Februari
-
Liga Spanyol: Sedang Terluka, FC Barcelona Menjamu Cadiz di Camp Nou
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Adrian Wibowo Bersedia Main di SEA Games 2025 untuk Timnas Indonesia U-23, PSSI Lobi LAFC
-
Mees Hilgers Bikin Fisioterapis Terkejut, Prediksi Comeback Lebih Cepat
-
Enggan Tanggapi Road Map 'Garuda Membara', Sumardji: Sumbernya dari Mana?
-
Merasa Buang Waktu, Pemain Keturunan Indonesia Pilih Tinggalkan Man City Demi Gelar Sarjana Hukum
-
Eks Asisten Kluivert Gabung Raksasa Ajax Usai Didepak Timnas Indonesia
-
Spanyol Catat 30 Laga Beruntun Tanpa Kekalahan, Luis de la Fuente Ingatkan Pemain Tak Puas Diri
-
Ban Kapten Pindah ke Ivar Jenner, Kadek Arel Buka Suara
-
Bek Mali Puji Ivar Jenner sebagai Pemain Timnas Indonesia U-22 Paling Menonjol
-
Sebelumnya Menang Telak, Pelatih Mali Merendah Jelang Uji Coba Kedua Lawan Timnas Indonesia U-22
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Gabriel Magalhaes Dicoret dari Timnas Brasil