Suara.com - Istri pesepak bola Ezequiel Garay, Tamara Gorro, belum lama ini membuat pernyataan yang blak-blakan bahwa hasrat seksualnya dengan sang suami sudah menurun.
Ezequiel Garay telah menikah dengan Tamara Gorra sejak 2012 silam dan sudah dikaruniai dua anak. Nah, baru-baru ini Tamara membuat pernyataan mengejutkan soal urusan ranjang dalam rumah tangganya.
Tamara mengaku bahwa hasratnya untuk melakukan hubungan intim dengan Garay sudah menurun. Garay dan Tamara sendiri saat ini masih berusia 34 tahun.
"Jika kamu bertanya kepada saya apakah saya masih punya nafsu seksual yang sama seperti sebelumnya, jawabannya adalah tidak. Saya tidak tahu apa itu karena kurangnya waktu atau keinginan, tapi kenyataanya seperti itu," ucap Tamara dikutip dari The Sun pada Minggu (7/3/2021).
"Begitulah adanya, saya masih mencintai suamiku. Tapi saya tidak ingin berhubungan seks dengannya setiap hari karena kelelahan. Saya pikir banyak orang akan mengenali saya," imbuhnya.'
Sementara itu, Ezequiel Garay merupakan bek asal Argentina yang kini masih berstatus tanpa klub. Dia dilepas oleh Valencia setelah kontraknya tidak diperpanjang pada Juli 2020 lalu.
Garay sebelumnya juga dirumorkan bakal ke Liverpool yang mencari bek anyar karena krisis di lini pertahanan akibat cedera, tapi kepindahannya ke Anfield tak pernah terwujud.
Dalam kariernya, Garay sendiri bisa dibilang pesepak bola yang cukup berpestasi. Nyatanya dia telah memenangkan tiga gelar liga di Argentina, Portugal, dan Rusia.
Garay juga pernah berseragam klub-klub top di Eropa, seperti Benfica, Real Madrid, dan Zenit St Peterseburg sebelum akhirnya di Valencia. Namun, nasibnya di Valencia tak mulus karena masalah cedera.
Baca Juga: Hadapi Timnas Indonesia, Teco: Bali United Ingin Menang
Berita Terkait
-
Valencia Vs Villarreal: Dua Gol Menit Akhir Menangkan Kelelawar Mestalla
-
Ingin Beli Valencia, Harta Kekayaan Pemilik JDT Jadi Sorotan Media Spanyol
-
Tamara Gorro Punya Cara Unik untuk Semangati Suaminya yang Positif Corona
-
Corona Kian Menghantui Skuat Valencia, Jose Gaya Juga Positif Terjangkit
-
Ezequiel Garay Bek Valencia Jadi Pemain La Liga Pertama Positif Corona
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Hasil Liga Italia: Sassuolo Permalukan Atalanta 3-0, Jay Idzes Lakukan Penyelamatan Ajaib
-
Thomas Frank Kecewa Tottenham Gagal Menang Usai Kebobolan di Menit Akhir
-
Lionel Messi Masuk 11 Pemain Terbaik MLS 2025, Pecahkan Banyak Rekor
-
Media Uzbekistan Bocorkan Timur Kapadze Dapat Pekerjaan Baru, Latih Timnas Indonesia?
-
Jelang Manchester City vs Liverpool, Erling Haaland Kejar Rekor Alan Shearer
-
Diam-diam Pemain Kelahiran Jakarta Ini Sudah Cetak Assist di Bundesliga
-
Link Live Streaming Semen Padang vs Boeneo FC Malam Ini 9 November 2025
-
Keturunan Jawa! Mengenal Jael Pawirodihardjo Bomber Haus Gol di Belanda
-
Link Live Streaming Madura United vs Persijap Malam Ini 9 November 2025
-
Kondisi Honduras Lawan Terakhir Timnas Indonesia untuk Bisa Lolos 32 Besar Piala Dunia U-17 2025