Suara.com - Andrea Pirlo menolak meletakan jabatannya sebagai pelatih kepala kendati ditanganya, Juventus gagal tampil meyakinkan dan bahkan terpuruk di luar zona Liga Champions.
Juventus baru saja kalah 0-3 dari AC Milan dalam laga pekan ke-35 Liga Italia yang berlangsung di Allianz Stadium, Turin, Senin (10/5/2021) dini hari WIB.
Hasil itu membuat Juventus yang sudah kehilangan gelar scudetto kian terpuruk, dan untuk sementara duduk di peringkat kelima klasemen dengan koleksi 69 poin.
I Bianconeri untuk sementara tertinggal satu poin dari Napoli yang duduk di peringkat keempat atau zona terakhir untuk merengkuh tiket ke Liga Champions musim depan.
Meski gagal membawa Juventus mempertahankan gelar juara Liga Italia dan kini terancam tak lolos Liga Champions, Pirlo bersikukuh enggan mundur dari jabatannya.
Dia mengaku akan terus berjuang memperbaiki performa Si Nyonya Tua, dan baru akan berhenti apabila manajemen Juventus lah yang memintanya.
“Tidak, saya tidak akan minggir. Saya mengambil peran ini dengan sangat antusias di tengah kesulitan tertentu," kata Pirlo dikutip dari Football-Italia, Senin (10/5/2021).
"Saya siap membantu klub, masih ada tiga pertandingan lagi, jadi saya akan terus melakukan pekerjaan saya selama saya diizinkan," tambahnya.
Juve menang 3-1 di San Siro pada Januari, jadi ini berarti mereka sekarang memiliki rekor head-to-head yang lebih rendah dengan Milan.
Baca Juga: Hasil Liga Italia: Inter Hancurkan Sampdoria 5-1
Kondisi itu membuat peluang Juventus melaju ke Liga Champions musim depan semakin menipis.
Berita Terkait
-
Hasil Bola Tadi Malam: Juventus Terkapar, Madrid Gagal Puncaki Klasemen
-
Dilibas AC Milan 3-0, Juventus Terdepak dari Zona Liga Champions
-
Juventus vs Milan: Dibantai 3-0, Bianconeri Longsor ke Peringkat Lima
-
Ada Andrea Pirlo, 3 Pemain Ini Pernah Gagal Penalti Panenka Seperti Aguero
-
Fiorentina vs Lazio: Si Ungu Gebuk Elang Ibu Kota 2-0
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Persija Jakarta Hadirkan Terobosan Baru, Jembatani Sepak Bola dan Literasi Investasi
-
Latihan Digeruduk The Jakmania Jelang Hadapi Persib, Persija Sambut Positif
-
Kapan Pertandingan Perdana John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia?
-
Lamine Yamal Lampaui Haaland dan Mbappe Jadi Pemain Termahal Sejagat
-
Filosofi Permainan Cepat John Herdman Bisa Mengubah Gaya Timnas Indonesia Jadi Lebih Agresif
-
Borneo FC Tumbang dari Persita, Duel Klasik Persib vs Persija Penentu Juara Paruh Musim
-
Manchester City Resmi Rekrut Antoine Semenyo Senilai Rp1,3 Triliun
-
Hasil Persita vs Borneo FC 2-0: Pendekar Cisadane Tak Tertahankan Masuk Persaingan Papan Atas
-
Rekor Unbeaten Akhirnya Runtuh! Sunderland Babak-belur di Markas Brentford