Suara.com - Pertandingan Euro 2020 akan mulai digelar pada Sabtu, 12 Juni 2021 mendatang. Terdapat 24 tim yang akan bersaing untuk memperebutkan gelar juara Piala Eropa. Sebanyak 24 tim tersebut akan dibagi menjadi 6 grup yang masing-masing berisi 4 tim. Grup C akan menjadi salah satu grup dengan persaingan yang diprediksi bakal akan ketat dan menjadi pertandingan yang menarik dalam Euro 2020. Berikut jadwal Grup C Euro 2020.
Jadwal grup C Euro 2020 akan mengawali pertandingan pertamanya pada hari Minggu, 13 Juni 2021 mendatang.
Grup C Euro 2020 diisi tim-tim kuat yakni:
- Austria
- Belanda
- Ukraina
- Makedonia Utara
Pada Grup C ini menempatkan Belanda sebagai tim unggulan lantaran Belanda dihuni oleh para pemain yang telah membela klub besar di Eropa.
Para Euro 2020 ini, Tim Nasional Belanda akan diarsiteki oleh mantan pemain Ajax dan Barcelona, Frank de Boer. Deretan pemain yang akan diandalkan De Oranje dalam Euro 2020 seperti Georginio Wijnaldum (Liverpool), Donny van de Beek (Ajax), Frenkie de Jong (Barcelona). Sayangnya pada lini belakang, Virgil van Dijk (Liverpool) yang mengalami cedera panjang di Liverpool. Namun, Belanda masih memiliki bek andalan lainnya yakni Matthijs de Ligt (Juventus) yang menjadi kekuatan utama di lini belakang.
Selain itu, Tim Nasional Austria juga tidak dapat diremehkan. Sebab, Austria lolos babak kualifikasi Euro 2020 dengan status runner-up Grup G dengan meraih 19 poin dari 10 kali bermain. Austria juga memiliki pemain bintang seperti David Alaba yang kini berseragam Real Madrid. Tim Nasional Ukraina juga lolos dengan meraih 20 poin pada kualitifkasi Euro 2020.
Makedonia Utara akan diisi oleh beberapa nama pemain hebat seperti Eljif Elmas (Napoli), Goran Pandev (Genoa), dan Ezgjan Alioski (Leeds United).
Jadwal Grup C Euro 2020
- 14 Juni 2021, Belanda vs Ukraina (Johan Cruyff Arena, Amsterdam, 02.00 WIB)
- 13 Juni 2021, Austria vs Makedonia Utara (Arena Nationala, Bucharest, 23.00 WIB)
- 18 Juni 2021, Belanda vs Austria (Johan Cruyff Arena, Amsterdam, 02.00 WIB)
- 17 Juni 2021 Ukraina vs Makedonia Utara (Arena Nationala, Bucharest, 20.00 WIB)
- 21 Juni 201 Makedonia Utara vs Belanda (Johan Cruyff Arena, Amsterdam, 23.00 WIB)
- 21 Juni 201 Ukraina vs Austria (Arena Nationala, Bucharest, 23.00 WIB)
Demikian jadwal Grup C Euro 2020.
Baca Juga: Jadi Kapten Inggris untuk Pertama Kalinya, Rashford Super Pede Tatap Euro 2020
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat
Tag
Berita Terkait
-
Jerman Terpilih sebagai Tuan Rumah Piala Eropa Wanita 2029
-
Belum Dapat Pekerjaan, Patrick Kluivert Luntang Lantung Nonton Pertandingan Bocah
-
Keren! Anak Gianluigi Buffon Cetak Hat-trick Saat Italia Gulung Ceko 6-1
-
Demam Pacu Jalur di Timnas Inggris, Muncul di Parade Juara Piala Eropa Wanita 2025
-
Timnas Inggris Back to Back, Ini Daftar Juara Piala Eropa Wanita
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Nasib Igor Thiago, Bersinar di Premier League, Diprediksi Gagal Tampil di Piala Dunia 2026
-
Liverpool vs Barnsley: Arne Slot Pasang Target Tinggi di Piala FA Usai Terpuruk di Liga
-
Michael Carrick Akan Segera Diumumkan Jadi Manajer Interim Manchester United
-
Ayah Komika, Anak Pakar Fisik Dunia, Ini Latar Belakang Keluarga Cesar Meylan
-
Aston Villa Gigit Jari, Duit Rp587 Miliar Ditolak Wonderkid Real Madrid
-
Gol Dramatis Justin Hubner Bikin Pelatih Dean James Murka Kritik Keras Lini Pertahanan
-
Persija Jakarta Bereaksi Usai Allano Lima jadi Korban Rasisme
-
Usai Jadi Penentu Kemenangan Persib atas Persija, Beckham Putra Ogah Terbuai Isu Timnas Indonesia
-
Live Instagram Lamine Yamal Mendadak Dihentikan, Ada Apa di Ruang Ganti Barcelona?
-
Allano Lima Dihujani Rasisme Usai Derbi Persija vs Persib, Winger Macan Kemayoran Kirim Pesan Kuat