Suara.com - Tidak dipungkiri, suporter wanita menjadi magnet tersendiri dalam pertandingan sepak bola. Bahkan, karena pesona dan kecantikan seorang wanita, tak jarang kameramen memberikan sorotan ketika menyiarkan pertandingan.
Seperti kejadian yang diunggah akun @footyGirls di Twitter. Terlihat sebuah wanita yang begitu cantik dan seksi yang disorot kemarena selama 30 detik lebih. Tidak jelas fans apa wanita itu, tetapi dia diduga sebagai penggemar Rusia di Euro 2020.
Namun, bukan kecantikan sang wanita yang membuat video ramai dikomentari dan di-retweet netizen, tetapi karena reaksi lucu dari komentator yang menggunakan bahasa Arab.
Komentator tersebut bernyanyi dengan menggunakan bahasa Arab. Menurut seorang netizen, dia bernyanyi untuk menggoda sang wanita. Di akhir video, ia bercanda kepada sutradara agar tindakannya tidak disalahkan karena yang disorot kameramen bukan lapangan sepak bola.
Respons lucu pun berdatangan dari netizen Tanah Air. Tidak sedikit yang mengira sang komentator sedang bersholawat, mengaji, hingga didoain.
"Itu didoain atau dinyanyin," tulis Awaaja_.
"Lucu sih," tulis Wijayanantaaref.
"Komentatornya nyanyi dong," tulis Mikhailrenaldo.
"Makanya emang paling bener nonton bola yang komentatornya bahasa Arab. Auto berkah," tulis Amiruddinmuslim.
Baca Juga: Harry Maguire Sudah Fit, Siap Perkuat Inggris Lawan Skotlandia
Video yang diunggah Footy_WAGs itu sudah di-retweet sebanyak 341 kali, di komentari 300 lebih netizen, dan disukai sebanyak 725 kali. Menariknya, sebagian besar yang memberikan komentar adalah netizen Indonesia.
Berita Terkait
-
MLSC 2025/2026 Seri 2 Lebarkan Sayap Hingga ke Kalimantan, Dua Kota Jadi Tuan Rumah
-
Jacksen F. Tiago Turun Gunung, Sebut Pembinaan Usia Dini Kunci Emas Sepak Bola Putri Indonesia
-
Transfer Ilmu John Herdman Diyakini Genjot Kualitas Sepak Bola Indonesia
-
John Herdman Sebut Rizky Ridho Pemain di Atas Rata-Rata, Siap Bawa Liga Indonesia Naik Level
-
Ini Dia John Herdman, Nahkoda Baru Timnas Indonesia
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Cara Unik Phil Foden Lepas Tekanan di Manchester City: Mancing Mania, Mantab!
-
Ivan Zamorano Bongkar Kelemahan Arsenal, Inter Milan Bukan Tim Kelas Dua
-
Marseille Ingin Pinjam Ethan Nwaneri, Ini Dua Syarat Tak Boleh Ditawar-tawar dari Arsenal
-
Bukan Carrick Ball, Ternyata Ini Strategi Manchester United Saat Tekuk Manchester City
-
Link Live Streaming Inter Milan vs Arsenal: Jaminan Laga Sengit di Giuseppe Meazza
-
Di Balik Gemilang Eberechi Eze, Ada Cinta Istri yang Menjaganya Tetap Membumi
-
Link Live Streaming Bodo/Glimt vs Manchester City: Tantangan Berat The Citizen
-
Diming-imingi Duit Banyak, Romelu Lukaku Pilih Setia dengan Napoli
-
Bobotoh Bersuara: Soal Eks PSG Layvin Kurzawa Dirumorkan ke Persib
-
Dituding Tak Hormati Lawan, Dominik Szoboszlai: Saya Akan Melakukan Hal yang Sama