Suara.com - Link live streaming Slovakia vs Spanyol pada laga matchday 3 Grup E Euro 2020 di Estadio de La Cartuja, Sevilla, Rabu (23/6/2021) dimana pertandingan sedang berlangsung. Ini akan menjadi laga hidup mati bagi La Furia Roja
Kemenangan wajib diraih Spanyol jika ingin melaju ke babak 16 besar Euro 2020. Kekalahan lawan Slovakia akan jadi bencana, sementara hasil imbang juga mungkin tidak cukup membawa La Furia Roja ke fase gugur.
Saat ini, klasemen Grup E dipimpin Swedia yang mengantongi empat poin dan selisih gol +1. Selanjutnya menyusul di peringkat kedua ada Slovakia (3 poin dan selisih gol 0).
Spanyol sendiri masih tertahan di urutan ketiga (2 poin dan selisih gol 0), serta Polandia ada di posisi juru kunci (1 poin dan selisih gol -1).
Bicara skenario kelolosan ke 16 besar, Swedia sudah dipastikan melenggang, minimal sebagai salah satu peringkat ketiga terbaik di babak penyisihan grup ini.
Untuk Spanyol, mereka akan melaju ke fase gugur jika mengalahkan Slovakia. Mereka juga bisa lolos dengan hasil imbang, asalkan Polandia gagal mengalahkan Swedia dalam laga Grup E lainnya yang akan dihelat bersamaan nanti malam
Sementara itu, Slovakia hanya butuh hasil seri lawan Spanyol untuk mengunci kelolosan. Milan Skriniar dan kawan-kawan juga akan jadi juara Grup E jika mereka menang dan Swedia gagal mengalahkan Polandia.
Pertandingan ini disiarkan langsung oleh stasiun televisi RCTI dan juga streaming di Mola TV. Berikut link live streaming Slovakia vs Spanyol dengan mengklik Tautan ini, tentunya lebih dulu berlangganan Mola TV.
Baca Juga: Alasan Mengapa Banyak Pesepakbola Berbakat di Prancis
Berita Terkait
-
Link Live Streaming Persib Bandung vs Persis Solo di BRI Super League 27 Oktober 2025
-
Link Live Streaming Arema FC vs Borneo FC di Super League 26 Oktober 2025
-
Tinggal Klik! Link Streaming Persebaya vs Persija, Kick Off Sesaat Lagi
-
Akses Nonton Gratis PSBS Biak vs Persib Bandung Malam Ini di BRI Super League 2025/2026
-
Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak Malam Hari
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Sosok Ini Jadi Pembisik Bojan Hodak, Taktik Johnny Jansen Bakal Berantakan?
-
Marc Klok Panaskan Duel Lawan Bali United: Persib Datang untuk 3 Poin
-
Puji Bojan Hodak, Johnny Jansen: Dia Pelatih Hebat
-
Air Mata Paul Scholes Saat Cerita Tentang Putra Autisnya: Saya Ingin Dia Bahagia
-
Nathan Tjoe-A-On Cetak Gol Perdana, Legenda Liverpool Sampai Buka Suara
-
Statistik Memukai Justin Hubner Saat Fortuna Sittard Ditekuk PSV Eindhoven
-
Dirumorkan ke Persib, Joey Pelupessy Catatkan Rekor di Liga Belgia
-
Main 14 Menit, Dapat Kartu Kuning: Begini Rating Justin Hubner Saat Fortuna Dibantai PSV
-
Prediksi Cremonese vs Juventus: Misi Emil Audero Rusak Debut Luciano Spalletti
-
Prediksi Liverpool vs Aston Villa: Kans The Villans Patahkan Kutukan di Anfield