Suara.com - Sebanyak 16 tim telah selesai bertarung memperebutkan tempat untuk 8 besar. Dari sekian banyak tim, sejumlah tim besar unggulan seperti Spanyol, Jerman hingga sang juara bertahan Portugal harus tersingkir.
Sementara teka-teki ke mana perginya Marc Klok usai hengkang dari Persija Jakarta telah terkuak. Pemain naturalisasi itu resmi diperkenalkan Persib Bandung sebagai rekrutan anyar.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Rabu (30/6/2021) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Tim-tim Besar Tersingkir, Ini Daftar Lengkap Tim Lolos Perempatfinal Euro 2020
Kelar sudah fase 16 besar Euro 2020, sebanyak 16 tim telah selesai bertarung memperebutkan tempat untuk 8 besar. Dari sekian banyak tim, sejumlah tim besar unggulan seperti Spanyol, Jerman hingga sang juara bertahan Portugal harus tersingkir.
Tim pertama yang memastikan diri lolos 8 besar atau perempatfinal Euro 2020 adalah Denmark. Tim yang awal-awalnya terseok-seok di babak fase grup, sukses membantai Wales dengan skor 4-0 di Johan Cruyff Arena, Sabtu (26/6/2021) malam.
2. Berhasil Gaet Marc Klok, Persib Sindir Bali United, Arema, dan PSS?
Teka-teki ke mana perginya Marc Klok usai hengkang dari Persija Jakarta telah terkuak. Pemain naturalisasi itu resmi diperkenalkan Persib Bandung sebagai rekrutan anyar.
Baca Juga: Generasi Emas Belgia Sulit Ditandingi, Italia Diminta Main Kolektif
Klok dan manajemen Persija Jakarta sepakat mengakhiri kerjasama kendati pemain berdarah Belanda itu punya kontrak jangka panjang hingga 2024.
3. Resmi! Lechia Gdansk Lepas Egy Maulana Vikri
Teka-teki masa depan bintang Timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri bersama klub top-flight Polandia, Lechia Gdansk akhirnya terjawab juga. Kubu Lechia memastikan tak memperpanjang kontrak Egy yang kedaluwarsa per 30 Juni ini.
Lechia mengonfirmasi dilepasnya Egy lewat akun media sosial resmi mereka, Rabu (30/6/2021).
Tag
Berita Terkait
-
Bos Persija Kasih Respons Berkelas Rizky Ridho Masuk Nominasi FIFA Puskas Award 2025
-
Biaya Kemahalan, Liverpool Batal Punya 'Adik' di Liga Spanyol
-
Kata-kata Rizky Ridho Usai Gol Spektakulernya Tembus Nominasi FIFA Pusks Award 2025
-
Mantan Pemain Sunderland Debut bersama Bangladesh, Lawan Negara Eks Persija Jakarta
-
Reaksi Rizky Ridho Usai Gol Spektakulernya Masuk Nominasi Puskas Award 2025
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Puskas Award 2025: Saat Rizky Ridho Ukir Sejarah, Jay Idzes Jadi Saksi Gol Spektakuler Lawan
-
Dituduh Pura-pura Cedera, Mees Hilgers: Banyak Orang Menyebarkan Kebohongan
-
Timur Kapadzse Puji Suporter Timnas Indonesia, Tapi Ungkap PSSI Belum Bergerak
-
Striker Naturalisasi Baru Timnas Malaysia 'Menghilang', Diduga Alami Masalah Jantung Serius
-
Breaking News! Indra Sjafri Coret Luke Xavier Keet dari Timnas Indonesia U-22
-
Eks Asisten Patrick Kluivert Baru Buka Suara Usai Posisinya Bakal Digantikan Nova Arianto
-
Ultras Garuda Geruduk Kantor PSSI, Erick Thohir Disuruh Out!
-
Sejajar Declan Rice hingga Lamine Yamal, Pemain Timnas Indonesia Heboh Beri Dukungan ke Rizky Ridho
-
Bos Persija Kasih Respons Berkelas Rizky Ridho Masuk Nominasi FIFA Puskas Award 2025
-
Negara yang Dulu Dikalahkan Timnas Indonesia Era STY, Kini Selangkah Menuju Piala Dunia 2026