Suara.com - Jumat (23/7/2021) pagi waktu Madrid, Real Madrid mengumumkan bahwa striker andalan mereka Karim Benzema positif COVID-19.
Dilaporkan Marca, Benzema kini mulai menjalani isolasi mandiri. Pemain berusia 33 tahun itu harus tetap diisolasi sampai hasil tesnya negatif, di mana ia baru dapat kembali untuk latihan pra-musim dengan rekan satu klubnya.
Benzema baru kembali ke fasilitas latihan Real Madrid di Valdebebas pada hari ini, setelah berpartisipasi di Euro 2020 bersama Prancis.
Real Madrid belum memberikan rincian tentang kondisi Benzema saat ini, sehingga tidak jelas apakah dia memiliki gejala yang disebabkan oleh COVID-19 atau apakah dia tidak menunjukkan gejala.
Sebelumnya Isco Dipulangkan setelah Menunjukkan Gejala COVID-19
Isco Alarcon menunjukan salah satu gejala Covid-19 yakni demam saat menjalani latihan bersama skuad Real Madrid, Rabu (21/7/2021).
Kondisi itu membuat Isco terpaksa meninggalkan tempat latihan setelah hanya beberapa menit menjalani sesi bersama rekan-rekannya, sebagaimana dilansir dari Marca, Kamis (22/7/2021).
Sebelum mengalami demam, Isco telah mengikuti dua kali tes PCR dengan hasil negatif. Gejala yang ditunjukan gelandang 29 tahun itu diperkirakan sebagai reaksi setelah menjalani vaksin Covid-19 pada Senin (19/7/2021).
Terlepas dari kabar kurang mengenakan itu, Carlo Ancelotti selaku pelatih anyar Real Madrid turut mendapat berita bagus dalam sesi latihan.
Baca Juga: Heboh! Petugas Pemakaman Pasien Covid-19 Dikeroyok dan Dilempari Batu
Rodrygo Goes terpantau sudah bisa menyelesaikan separuh dari program latihan, sementara Luka Jovic dan Mariano Diaz berlatih sendiri.
Dani Carvajal dan Ferland Mendy, sementara itu, tetap berada di dalam fasilitas di Valdebebas saat mereka melanjutkan pemulihan dari cedera.
Berita Terkait
-
Final Piala Super Spanyol Barcelona vs Real Madrid, Hansi Flick Sindir Mbappe
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
Terungkap Kata-kata Vinicius Jr yang Picu Ricuh Real Madrid vs Atletico Madrid
-
Koke Kirim Psywar ke Real Madrid: Atletico Siap Habis-habisan Demi Tiket Final
-
Dear Real Madrid, Ditunggu Pemain Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
6 Rantis Kawal Skuat Persija Jakarta Tiba di Markas Persib Bandung
-
Sesaat Lagi Kick Off! Ini Lokasi Nobar Persib vs Persija di Jakarta dan Bandung
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Fabio Grosso Bongkar Penyebab Jay Idzes Cs Dipermalukan AS Roma di Olimpico
-
Rapor Jay Idzes Usai Sassuolo Dipecundangi AS Roma di Stadion Olimpico
-
Profil Klub Macclesfield FC yang Dilatih Adik Wayne Rooney: Tim Amatir Ukir Sejarah di Piala FA