Suara.com - Jumat (26/8/2021), kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia, yakni Liga 1 2021/2022, akan segera dimulai.
Pada laga pembuka Liga 1 2021/2022, Bali United akan berjumpa Persik Kediri di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat.
Sebelumnya, kepastian soal dua tim yang bakal membuka Liga 1 musim ini telah diumumkan secara resmi oleh PT LIB pada Selasa (24/8/2021).
Tentu saja, duel antara Bali United kontra Persik Kediri bakal menjadi momen penting bagi sepak bola nasional.
Sebab, Liga 1 telah terhenti sejak Maret tahun lalu akibat merebaknya pandemi Covid-19 di Indonesia. Selama terhenti, kompetisi tak kunjung bisa diselenggarakan karena terbentur dengan izin.
Pada edisi-edisi sebelumnya, sejak kompetisi sepak bola nasional berubah nama menjadi Liga 1 pada 2017, sudah ada empat pertandingan pembuka yang menarik untuk diulas.
Berikut hasil pertandingan pembuka Liga 1 selama lima musim terakhir yang dirangkum suara.com.
Liga 1 2017
Pertandingan pembuka kompetisi Liga 1 musim 2017 digelar dengan mempertandingkan Barito Putera dan Mitra Kukar.
Baca Juga: Lawan Bali United di Pembuka Liga 1, Persik Kediri Tidak Gentar
Duel yang berlangsung di Stadion 17 Mei, Banjarmasin, Sabtu (15/4/2017) itu sukses dimenangkan oleh Barito Putera yang berstatus sebagai tuan rumah.
Skuad Laskar Antasari yang saat itu masih diasuh oleh Jacksen F Thiago sukses mengamankan tiga poin perdana seusai menang 2-1 atas Naga Mekes.
Liga 1 2018
Persija Jakarta dan Bhayangkara FC menjadi dua tim yang bertanding pada laga pembuka kompetisi Liga 1 2018.
Pada saat itu, duel antara Persija Jakarta kontra Bhayangkara FC digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jumat (23/3/2018).
Sayangnya, laga ini berakhir tanpa pemenang. Kedua tim gagal mencetak gol dan pertandingan berakhir dengan skor kacamata.
Berita Terkait
-
Hasil Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, 2 Gol Telat Untuk Ultah Macan Kemayoran ke-97
-
Rizky Ridho Bertahan, Persija: Tak Ada Paksaan
-
Susunan Pemain Persija vs PSIM Yogyakarta di BRI Super League 28 November 2025
-
Link Live Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
-
Ribuan Personel Gabungan Jaga Ketat Laga Persija vs PSIM di GBK: Suporter Diimbau Tertib
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
Pilihan
-
Polemik RS dr AK Gani 7 Lantai di BKB, Ahli Cagar Budaya: Pembangunan Bisa Saja Dihentikan
-
KGPH Mangkubumi Akui Minta Maaf ke Tedjowulan Soal Pengukuhan PB XIV Sebelum 40 Hari
-
Haruskan Kasus Tumbler Hilang Berakhir dengan Pemecatan Pegawai?
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
Terkini
-
Indra Sjafri Wajib Resah Lihat Statistik Penyerang Timnas Indonesia untuk SEA Games 2025
-
Jelang Duel vs West Ham, Slot Akui Mental Liverpool Drop
-
Hasil Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, 2 Gol Telat Untuk Ultah Macan Kemayoran ke-97
-
Beri Sinyal Datangkan Ivar Jenner, Bos Persija Serahkan Keputusan ke Pelatih
-
Rizky Ridho Bertahan, Persija: Tak Ada Paksaan
-
Membedah 6 Striker Timnas Indonesia U-22: Siapa Pantas Jadi Trisula di SEA Games 2025
-
Susunan Pemain Persija vs PSIM Yogyakarta di BRI Super League 28 November 2025
-
3 Pilar Berlabel Senior Absen dari Skuad Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
-
Link Live Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
-
Hasil Bhayangkara FC vs Persebaya Surabaya: Gol Telat Titan Agung Buyarkan Kemenangan Bajul Ijo