Suara.com - Lionel Messi melakukan debut di Paris Saint-Germain (PSG) saat laga melawan Reims, Senin (30/8/2021) dini hari WIB. Pascalaga, Messi 'dikejar' oleh Kiper Reims, Pedrag Rajkovic agar anaknya bisa berfoto bareng.
Pada laga Reims vs Paris Saint-Germain yang digelar di Stadion Stade Auguste Delaune, Lionel Messi masuk sebagai pemain pengganti. La Pulga masuk pada menit ke-66 menggantikan Neymar.
Debut Messi di PSG masih belum gemilang karena pemain berpaspor Argentina itu belum berkontribusi atas gol Les Parisiens. Namun, penampilan Messi tak bisa dipandang sebelah mata.
Bermain sekitar 25 menit, Messi melakukan 20 passing sukses dari 21 percobaan dan dari 26 sentuhan bola.
Bukan hanya itu, Messi juga mendapatkan perhatian dari banyak pihak. Tak hanya dari fans PSG, Messi juga mencuri atensi dari pihak lawan, yaitu kiper Reims.
Kiper Reims Pedrag Rajkovic langsung menghampiri Messi usai pertandingan demi dapat berfoto bersama dengan anaknya.
Foto tersebut kemudian diunggah pada akun Instagram pribadi istrinya Ana Rajkovic, melalui sebuah tulisan ia mengucap terima kasih untuk Messi yang sudah mau diajak berfoto.
"PSG Vs Reims. Terima kasih Leo Messi." tulis Ana dengan menyertakan foto Messi yang tengah menggendong putranya.
Penasaran dengan pesona Ana Rajkovi, istri kiper Reims yang 'kejar' Messi? berikut rangkuman potretnya:
Baca Juga: Timnas Indonesia U-18 TC di Jakarta, Shin Tae-yong Panggil 72 Pemain
1. Tampil dengan outfit serba putih
2. WAGs yang stylish
3. Pose di kolam renang
4. Elegan dengan outfit hitam
5. Pose dengan pujaan hatinya
Berita Terkait
-
Momen Kylian Mbappe Tak Beri Umpan ke Lionel Messi, Netizen: Egois!
-
Yakin Kylian Mbappe Bertahan di PSG, Pochettino: Industri Sepak Bola Penuh Rumor
-
Bukan karena Lionel Messi, Ini Sosok Pemain yang Bikin Conor McGregor Dukung PSG
-
Debut Bareng PSG, Pesona Lionel Messi Bikin Istri Lawan Lakukan Ini
-
Pamor Cristiano Ronaldo Pulang ke Manchester United Kalahkan Kepindahan Messi Gabung PSG
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
6 Rantis Kawal Skuat Persija Jakarta Tiba di Markas Persib Bandung
-
Sesaat Lagi Kick Off! Ini Lokasi Nobar Persib vs Persija di Jakarta dan Bandung
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Fabio Grosso Bongkar Penyebab Jay Idzes Cs Dipermalukan AS Roma di Olimpico
-
Rapor Jay Idzes Usai Sassuolo Dipecundangi AS Roma di Stadion Olimpico
-
Profil Klub Macclesfield FC yang Dilatih Adik Wayne Rooney: Tim Amatir Ukir Sejarah di Piala FA
-
Hasil Piala FA: Adik Wayne Rooney Bawa Tim Amatir Cetak Sejarah Singkirkan Juara Bertahan
-
Jaminan Laga Sengit! Ini Link Live Streaming Persib Bandung vs Persija