Suara.com - PSS Sleman meraih kemenangan tipis nan vital 1-0 atas Borneo FC pada laga pekan ke-25 BRI Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Minggu (20/2/2022) sore. Gol tunggal PSS lahir dari tendangan bebas cantik gelandang Dave Mustaine pada menit ke-67.
Dengan kemenangan ini, PSS naik ke peringkat 10 tabel klasemen sementara Liga 1 2021/2022 dengan raihan 31 poin dari 26 pertandingan yang telah dilakoni.
Sementara itu, dengan kekalahan ini Borneo FC tertahan di urutan keenam klasemen sementara dengan koleksi 38 angka dari 26 laga.
Di Gianyar, pada menit ke-67, gol satu-satunya di partai ini lahir dari kaki Dave Mustaine.
Tendangan bebas melengkung eks gelandang sentral Arema FC itu melesat masuk ke pojok kiri gawang Borneo FC tanpa bisa diantisipasi kiper Gianluca Pandeynuwu.
PSS sendiri mampu mempertahankan keunggulan 1-0 mereka itu sampai laga rampung.
Susunan Pemain:
PSS Sleman XI: Miswar Saputra, Syaiful Ramadhan, Aaron Evans, Mario Maslac, Muhammad Bagus, Misbakus Solikin, Ocvian Chanigio, Rizki Ramdani, Riki Dwi Saputro, Supriyadi, Irkham Zahrul.
Pelatih: I Putu Gede (Indonesia)
Baca Juga: Kalah karena Kecolongan Gol Telat Persija, Javier Roca Soroti Masalah Konsentrasi Persik
Borneo FC XI: Gianluca Pandeynuwu, Rifad Marasabessy, Javlon Guseynov, Nur Diansyah, Leo Guntara, Wahyudi Setiawan, Kei Hirose, Jonathan Ezequiel, Terens Puhiri, Francisco Torres, Rifal Lastori.
Pelatih: Fakhri Husaini (Indonesia)
Berita Terkait
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Borneo FC Tumbang dari Persita, Duel Klasik Persib vs Persija Penentu Juara Paruh Musim
-
Hasil Persita vs Borneo FC 2-0: Pendekar Cisadane Tak Tertahankan Masuk Persaingan Papan Atas
-
Prediksi Persita Tangerang vs Borneo FC di BRI Super League 9 Januari 2026
-
Jadwal BRI Super League: Duel Panas Persib vs Persija, Borneo Hadapi Persita Tangerang
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Selain Cesar Meylan, Ada 1 Asisten Pelatih Lagi yang Diboyong John Herdman ke Timnas Indonesia
-
Sisi Lain John Herdman, Ternyata Sangat Sayang pada Keluarganya
-
Siapa Cesar Meylan Sang Tangan Kanan John Herdman? Ini Profilnya!
-
Hasil Liga Italia: Lazio Tekuk Hellas Verona 1-0 Berkat Kesalahan Fatal Bek Victor Nelsson
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol
-
Brace Scott McTominay Gagalkan Kemenangan Inter Milan Saat Menjamu Napoli
-
Bayern Muenchen Bantai Wolfsburg 8-1 di Allianz Arena
-
Perin Hampir Pasti Angkat Koper, Juventus Bidik Pulangkan Emil Audero
-
Mauricio Souza Kecewa Bruno Tubarao Kena Kartu Merah: Attitude Tidak Dewasa
-
Hasil Piala FA: West Ham Tekuk QPR, Kemenangan Dramatis West Brom Lewat Adu Penalti