Suara.com - Pemain asal Indonesia Bagus Kahfi akhirnya kembali dimainkan oleh Jong Utrecht saat duel lawan Timnas Australia U-23. Bagus Kahfi meluapkan perasaannya.
Sejak awal tahun 2022, pemain yang khas dengan rambut kribo tersebut tak masuk dalam skuad terhitung dalam 17 laga terakhir. Lama absen, Bagus Kahfi comeback.
Ia pernah mengaku sulit mendapat kepercayaan dari Darije Kalezic. Terlebih setelah mengalami masalah penglihatan yang membuatnya beristirahat hampir selama tiga pekan.
Kini pemain berusia 20 tahun itu akhirnya mendapatkan kesempatan untuk berlaga. Momen itu terjadi pada laga uji coba melawan timnas Australia U-23, pada Rabu (23/3/2022).
Pertandingan ini memakai sistem tiga babak dengan dutasi waktu 30 menit tiap babaknya. Bagus masuk pada tiga menit awal di babak ketiga.
Mendapatkan kepercayaan lagi, Bagus Kahfi senang bukan kepalang. Ia mengaku kesempatan bermain untuk Jong Utrecht ini merupakan perasaan terbaik.
"Perasaan terbaik yang pernah ada, akhirnya," respons singkat Bagus Kahfi yang comeback bersama Jong Utrecht.
Sementara itu, pertandingan ini berhasil dimenangkan oleh Jong Utrecht dengan skor tipis 1-0. Namun, Bagus belum mampu berkontribusi dalam mencetak gol atau menyumbangkan assist.
Bagus Kahfi juga kini dalam kondisi yang tidak menentu. Dari data Transfermarkt, kontrak dengan Jong Utrecht hanya tersisa sampai Juni 2022 mendatang.
Baca Juga: Gilang Juragan 99 Bertemu Bagus Kahfi di Belanda, Warganet: Angkut ke Arema FC
Walau kontraknya nyaris habis, sejauh ini belum diketahui terkait masa depan Bagus Kahfi. Sebab, ia masih belum mendapatkan perpanjangan kontrak dari Jong Utrecht.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Calvin Verdonk Main Solid, Tapi Lille Tumbang dari Slavia Praha
-
Tanggapi Kritik Ronaldo, Ruben Amorim Ucap Kalimat Ini untuk MU
-
Murka Enzo Maresca Usai Chelsea Ditahan Imbang Qarabag
-
Barcelona Diterpa Musibah, Eric Garcia Alami Patah Hidung, Ini Kondisinya
-
Pecat Patrick Vieira, Genoa Tunjuk Legenda AS Roma sebagai Pengganti
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Persija Jakarta Yakin Permalukan Arema FC, Punya Banyak Jeda Waktu Kumpulkan Strategi dan Tenaga
-
Gebrakan Zohran Mamdani! Walikota New York Minta FIFA Turunkan Harga Tiket Piala Dunia 2026
-
Hasil Terawang Pelatih Klub Top Super League Timnas Indonesia U-17 vs Brasil
-
Legenda Fernando Redondo: Pangeran Bernabeu yang Menolak Potong Rambut