Suara.com - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong sangat detail saat memimpin pemusatan latihan timnas Indonesia U-19. Ukuran sepatu para pemainnya sampai dia perhatikan.
Juru formasi asal Korea Selatan itu merasa sepatu yang digunakan para pemain Timnas Indonesia U-19 lebih besar dari ukuran kaki. Hal tersebut membuat pergerakan pemain menjadi terbatas.
Menurutnya, itu bisa memberi pengaruh performa pemain di lapangan. Oleh sebab itu, ia mau Ronaldo Kwateh dan kawan-kawan memilih sepatu yang pas di kaki.
"Sepatu bola kalian kebesaran kalau dilihat. Kalian cari enak. Sepatu bola kalau sedikit lebih besar dari kaki kalian, mau lari cepat juga tidak bisa," kata Shin Tae-yong dikutip dari kanal YouTube PSSI.
"Kalau kebesaran mungkin enak, tetapi gerak seperti ini tidak enak," tambah Shin Tae-yong bergerak untuk mencontohkan.
Shin Tae-yong melihat anak asuhnya menggunakan sepatu yang ukurannya lebih besar dari ukuran ideal. Ia merasa Ronaldo Kwateh dan kawan-kawan tidak nyaman dalam melakukan pergerakan.
"Ketika balik badan bisa lebih cepat. Kalau kebesaran ketika balik badan agak susah," sambungnya.
Timnas Indonesia U-19 saat ini menjalani persiapan di Korea Selatan jelang ikut Piala Dunia U-20 2023. Tiga uji coba sudah dijalani melawan Universitas Yeungnam (22/3/2022), Timnas Korea Selatan U-19 (25/3/2022), Universitas Daegu (27/3/2022).
Di dua laga awal Timnas Indonesia U-19 menelan kekalahan. Sementara kontra Universitas Daegu meraih kemenangan.
Baca Juga: Shin Tae-yong Temui Pelatih Ansan Greeners Demi Masa Depan Asnawi Mangkualam
Berita Terkait
-
Baru Beberapa Menit Pamer Foto Bersama Asnawi Mangkualam, Unggahan Shin Tae-yong Dilike Lebih dari 14 Ribu Netizen
-
Ketum PSSI Minta Timnas U-19 Jaga Fokus Usai Menang Perdana di Korsel
-
Timnas Indonesia U-19 Raih Kemenangan Perdana di Korsel, Hajar Daegu University 2-1
-
Profil Kim Eun-jung, Pelatih Timnas Korsel U-19 yang Lebih Sukses ketimbang Shin Tae-yong
-
Ingin Bungkam Shin Tae-yong, Kim Pan-gon Malah Kalah dari Singapura
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
Terkini
-
Bojan Hodak Dilaporkan Banjir Dukungan untuk Latih Timnas Indonesia
-
Ivar Jenner Siap Main di Laga Timnas Indonesia U-23 vs Mali, Sudah Tiba di Jakarta
-
Pergi ke Jerman, Pemain Keturunan Indonesia Ini Bikin NEC Nijmegen Ngamuk
-
Bantai Liverpool Tanpa Ampun, Guardiola Bilang Manchester City Punya Rahasia Baru
-
Saingan Kevin Diks, Di Bundesliga Ada Pemain Keturunan Indonesia Jebolan Premier League
-
Kartu Merah Calvin Verdonk, Wasit Francois Letexier Punya Sejarah Buruk dengan Timnas Indonesia
-
Diam-diam Pemain Keturunan Indonesia Ini Sudah Dua Kali Bela Timnas Inggris
-
Pep Guardiola Bongkar Rahasia Matikan Mohamed Salah Saat Manchester City Bantai Liverpool
-
Nova Arianto Tak Yakin Lolos Usai Timnas Indonesia Jadi Bulan-bulanan di Piala Dunia U-17
-
Liverpool Jadi Bulan-bulanan Manchester City, Mo Salah Dituding Malas-malasan