Suara.com - Sejumlah pesepakbola asing tak jarang memutuskan untuk memeluk agama Islam setelah merasakan bermain bersama klub Indonesia.
Setidaknya, ada beberapa nama pemain asing dan juga keturunan yang akhirnya memutuskan untuk menjadi mualaf dan juga mendapatkan status sebagai warga negara Indonesia.
Beberapa alasan yang membuat pesepak bola ini memeluk agama Islam ialah karena keputusannya menikahi perempuan Indonesia.
Tentu saja, memutuskan untuk menjadi mualaf juga tak hanya sebagai persyaratan pernikahan semata. Sebab, hal ini juga bersinggungan dengan pengalaman spiritual para pesepakbola tersebut.
Berikut lima pesepakbola di Indonesia yang berstatus sebagai mualaf:
Diego Michiels merupakan nama pesepak bola keturunan Indonesia yang tercatat lahir di Belanda. Dia datang ke Indonesia untuk memperkuat tim nasional.
Kariernya di Indonesia sempat melejit karena kiprahnya bersama tim nasional. Bahkan, ia semakin menjadi perhatian karena memilih menjadi mualaf pada tahun 2013.
Sorotan yang diarahkan kepada Diego karena memeluk agama Islam itu memang diikuti sejumlah kejadian, yakni kasus pengeroyokan yang dilakukannya. Kasus ini membuatnya harus terseret ke pengadilan.
Baca Juga: Top Skor Liga Indonesia dari Masa ke Masa, Teranyar Ilija Spasojevic
2. Danilo Fernando
Danilo Fernando merupakan mantan pesepak bola asing yang namanya cukup legendaris di Indonesia. Dia juga berstatus sebagai mualaf sejak tahun 2008.
Saat itu, lelaki asal Brasil ini memutuskan untuk menjadi mualaf ketika masih berstatus sebagai pemain Persik Kediri.
Kabarnya, keputusan ini diambil Danilo karena menikahi Ayu Santika, putri seorang mafia sepak bola di Jawa Timur, Vigit Waluyo.
3. Silvio Escobar
Pemain yang memperkuat Madura United di Liga 1 2021-2022, Silvio Escobar, menjadi salah satu pemain asing yang memilih untuk mendapatkan kewarganegaraan Indonesia.
Berita Terkait
-
Miris, Legenda Timnas Cristian Gonzales Dianggap Suporter dan Diusir dari Lift Saat Hadiri Laga
-
Patrick Kluivert Dipecat, Legenda Timnas Indonesia: Inilah Risikonya!
-
Sebut Wasit Ma Ning Hancurkan Impian 270 Juta Masyarakat, Apakah Cristian Gonzales Sudah Pensiun?
-
5 Transfer Pemain yang Tak Pernah Diduga Tapi Terjadi di Indonesia
-
Anak Legenda Timnas Indonesia Tolak Tawaran Rp85 Juta untuk Jadi Buzzer: Harga Diri Gak Bisa Dibeli
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan