Suara.com - Manchester City memang gemar mendatangkan pemain top sejak kali pertama diakuisisi Sheikh Mansour pada 2008 silam. Namun, tak sedikit dari mereka yang didatangkan justru mengalami nasib buruk.
Merekrut pemain top menjadi cara instan dalam membangun tim kuat. Hal itulah yang dilakukan Manchester City sejak dibeli konglomerat asal Uni Emirat Arab, Sheikh Mansour.
Hasilnya Manchester City saat ini menjadi tim yang disegani di Liga Inggris dan kompetisi internasional dengan sederet gelar prestisius kompetisi dalam negeri.
Akan tetapi, dari sekian banyak pemain bintang yang dibeli Man City, ada pula pemain yang justru mengalami penurunan karier dan bahkan hancur berantakan.
Berikut empat pemain yang mengalami nasib buruk dan kariernya hancur usai memutuskan bergabung dengan Manchester City.
1. Jack Rodwell
Jack Rodwell datang ke Manchester City sebagai sosok yang digadang-gadang jadi andalan gelandang timnas Inggris setelah sukses menarik perhatian selama empat musim bersama Everton.
Namun potensinya seolah lenyap setelah memutuskan bergabung Man City di musim 2012-2013, Rodwell gagal bersaing dengan pemain lain di samping cedera yang dialaminya.
Selama dua musim bermain untuk The Citizen, Rodwell hanya bermain sebanyak 25 penampilan dan akhirnya dilepas ke Sunderland pada musim 2014-2015.
Baca Juga: Bungkam Manchester City 2-3, Liverpool Melenggang ke Final Piala FA
Kariernya semakin hancur setelah usianya memasuki 30 tahun, kini Rodwell berstatus tanpa klub usai sebelumnya bermain untuk Sheffield United dan Blackburn Rovers.
Datang sebagai pemain top dengan kualitas kelas wahid saat memperkuat Swansea City, Scott Sinclair sukses menorehkan 31 gol dari 96 pertandingan.
Meski begitu pemain yang didatangkan Manchester City di tahun 2011 gagal membuat Roberto Mancini terkesan, ia hanya bermain sebanyak 15 kali dan tanpa mencetak satu gol.
Performanya anjlok hingga membuat Sinclair dipinjamkan ke West Brom dan Aston Villa selama dua musim selanjutnya, dan di musim 2015-2016 baru dipermankan Aston Villa.
Kini Sinclair bermain untuk kontestan kasta kedua Liga Inggris, Divisi Championship, Preston North End.
Berita Terkait
-
5 Pemain dengan Gaji Tertinggi di Liga Inggris, 4 Nama dari Manchester United
-
Profil Zack Steffen, Kiper Manchester City yang Bikin Blunder Konyol saat Dikalahkan Liverpool
-
Pep Guardiola Masih Pertahankan Zack Steffen meski Buat Kesalahan Fatal
-
Keok 2-3 dari Liverpool, Man City Gagal Masuk Final
-
Blunder Fatal Kiper Cadangan Manchester City Saat Lawan Liverpool, Auto Gagal Ke Final Piala FA
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Baru 17 Tahun! Cucu Orang Jakarta Ini On Fire di Klub Besar Belanda
-
Rincian Sanksi FIFA ke PSSI dan Pemain Keturunan Timnas Indonesia
-
Ruben Amorim Balas Sindiran Cristiano Ronaldo, Ingatkan Kesalahan di Masa Lalu
-
Prediksi Parma vs AC Milan: Pasukan Allgeri Siap Libas Gialloblu
-
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil
-
Pelatih Emil Audero Mau Pecahkan Rekor di Kandang Pisa, Tapi Kayaknya Sulit
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Ini Bisa Sangat Cocok dengan Simon Tahamata
-
Prediksi Juventus vs Torino: Ujian Luciano Spalletti di Derby della Mole
-
Garudayaksa Tumbang untuk Pertama Kalinya di Championship, Begini Alasan Pelatih
-
Kenapa Pertandingan Timnas Indonesia di FIFA Matchday November 2025 Tak Dihitung Ranking?