Suara.com - Setelah Antonio Rudiger konon tinggal diresmikan saja sebagai pemain baru Real Madrid, El Real kini mengincar satu lagi penggawa Chelsea.
Real Madrid dikabarkan membidik wing-back kanan andalan Chelsea, Reece James sebagai salah satu target mereka di bursa transfer musim panas 2022 nanti.
James merupakan pemain jebolan akademi Chelsea. Setelah dipromosikan ke tim utama The Blues pada 2019, pemain berusia 22 tahun itu terus tampil apik bersama klub London Barat itu. James juga langganan masuk skuad Timnas Inggris.
Teranyar, James tampil luar biasa menyisir sisi kanan Chelsea ketika bermain imbang 1-1 dengan tuan rumah Manchester United pada laga lanjutan Liga Inggris, Jumat (29/4/2022) dini hari WIB.
Seperti dilansir Tribal Football, Jumat, pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti sangat mengagumi kualitas James sebagai fullback maupun wing-back kanan.
Sang pemain diproyeksikan untuk menggantikan bek kanan Real Madrid yang mulai dimakan usia, Dani Carvajal.
Akan tetapi, niat Real Madrid untuk mendapatkan James nampaknya tak akan mudah. Pasalnya Chelsea sepertinya tak punya niatan untuk melepas aset berharga mereka itu dalam waktu dekat, terlebih James juga masih terikat kontrak panjang di Stamford Bridge sampai 2025 nanti.
Berita Terkait
-
Manchester United Buru The Next Chicharito, Saling Sikut dengan Real Madrid dan City
-
Chelsea Siapkan Tawaran Fantastis Rp1,6 T untuk Bintang Baru Premier League
-
Xabi Alonso Ketar-ketir! Kylian Mbappe Putuskan Tinggalkan Real Madrid
-
Jamie Carragher: Liverpool Seperti Main Basket
-
Enzo Maresca Tiru Gaya Mourinho! Selebrasi Liar Berujung Kartu Merah di Laga Chelsea vs Liverpool
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Fabio Cannavaro Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Uzbekistan
-
Calvin Verdonk Ungkap Alasan Absen di Laga Lille vs PSG, Bisa Bela Timnas Indonesia?
-
FIFA Keluarkan Bukti 7 Pemain Naturalisasi Malaysia Ilegal, Sanksi Berat Menanti
-
Masih Ngeyel, FAM Tidak Terima Disebut FIFA Palsukan Dokumen
-
Pelatih Irak Bakal Mata-matai Laga Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Resmi Pemalsuan Dokumen, FIFA Ungkap Asal Usul Asli 7 Pemain Naturalisasi Malaysia
-
Pesan Maarten Paes agar Bisa Menang Lawan Arab Saudi dan Irak
-
Martin Odegaard Alami Cedera Lutut, Batal Perkuat Timnas Norwegia
-
Luis Enrique Ngedumel usai Gagal Kalahkan Klub Calvin Verdonk
-
Wataru Endo Mundur dari Skuad Timnas Jepang