Suara.com - Berikut deretan catatan-catatan buruk yang diciptakan Manchester United sepanjang berlangsungnya musim 2021/2022 lalu.
Musim 2021/2022 menjadi musim yang ingin cepat-cepat dilupakan oleh Manchester United bersama para pendukungnya.
Bagaimana tidak? Musim 2021/2022 ini bisa dikatakan musim terburuk klub berjuluk The Red Devils tersebut sepanjang sejarah.
Di musim 2021/2022 lalu, Man United memastikan diri tak meraih satu gelar pun usai terdepak di berbagai ajang yang diikuti.
Di kancah Premier League, Man United harus puas di posisi keenam klasemen dengan tertinggal 35 poin dari rival sekotanya sekaligus kampiun musim ini, Manchester City.
Lalu di kancah domestik seperti Piala FA dan Carabao Cup, Man United juga harus rela terdepak lebih cepat dari kedua ajang tersebut.
Di kancah Piala FA, Man United harus tersingkir di putaran keempat usai tumbang dari tim kasta kedua, Middlesbrough lewat drama adu penalti di Old Trafford.
Sedangkan di Carabao Cup, Man United disingkirkan oleh sesame rival di Premier League, West Ham United. Lagi-lagi The Red Devils tersingkir di hadapan pendukungnya sendiri.
Di pentas Liga Champions, Man United juga harus angkat koper lebih cepat, usai tersingkir di leg kedua di hadapan pendukungnya sendiri kala menjamu Atletico Madrid di leg kedua.
Baca Juga: Jelang Final Liga Champions, Jurgen Klopp Dinobatkan Sebagai Manajer Terbaik Liga Inggris
Sederet hasil minor di sepanjang musim 2021/2022 ini tak ayal menghasilkan beberapa catatan buruk bagi Man United.
Apa saja catatan buruk itu? Berikut ulasannya.
1. Poin Terendah dalam Sejarah Klub di Premier League
Man United harus puas mengakhiri Premier League musim 2021/2022 dengan catatan poin terendah sepanjang sejarah klub di ajang ini.
Man United finis di peringkat keenam dengan perolehan 58 poin saja. Catatan itu mengalahkan catatan terburuk Setan Merah sejak era David Moyes di musim 2013/2014 dengan 64 poin.
2. Selisih Gol Terburuk dalam Sejarah Klub di Premier League
Berita Terkait
-
Kabar Buruk untuk Liverpool, Conor Bradley Menepi Hingga Akhir Musim
-
Muka Masam Sir Alex Ferguson Usai Manchester United Ulangi Rekor Buruk 44 Tahun Lalu
-
Manchester United Putuskan Pelatih Interim Hari Ini, Michael Carrick Geser Solskjaer?
-
Mental Rapuh Pemain Manchester United Bikin Darren Fletcher Frustasi
-
MU Tersingkir dari Piala FA, Marcus Rashford Maunya Main di Klub Juara
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
Kabar Manis untuk John Herdman, Elkan Baggott Akhirnya Kembali Tampil di Level Senior
-
Komentar Pelatih Fortuna Sittard Usai Justin Hubner Jadi Pahlawan Tim
-
Punya Rekor Buruk, Liverpool Pandang Serius Duel Lawan Klub Kasta Ketiga Ini
-
Kabar Buruk untuk Liverpool, Conor Bradley Menepi Hingga Akhir Musim
-
Persib Bandung Kecam Ancaman Pembunuhan Terhadap Keluarga Thom Haye
-
Persija Panaskan Bursa Transfer, Eks Persib hingga Fajar Fathurrahman Gabung?
-
Persib Juara Paruh Musim, Teja Paku Alam Kirim Kode untuk Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Beckham Putra Ungkap Alasan Selebrasi Ice Cold saat Kalahkan Persija Jakarta
-
Muka Masam Sir Alex Ferguson Usai Manchester United Ulangi Rekor Buruk 44 Tahun Lalu
-
Kronologis Amukan Antonio Conte, Tendang Botol Minum, Teriak-teriak hingga Semprot Wasit