Suara.com - Chelsea era Roman Abramovich resmi berakhir dengan segala prestasi dan deretan pelatih kondangnya, ditandai dengan kepemilikan baru The Blues ole seorang pengusaha bernama Todd Boehly.
Selama menjadi bos Chelsea, Roman Abramovich dikenal sebagai sosok yang doyan gonta-ganti pelatih, total sudah 13 pelatih yang pernah dipekerjakan di Stamford Bridge.
Jose Mourinho saat itu membuat Roman Empire dibangun dan menjadi salah satu momok menakutkan di Liga Inggris, trofi demi trofi direngkuh Chelsea.
Meski demikian, dari 13 pelatih kondang yang dimiliki Chelsea, Jose Mourinho bukanlah sosok pertama yang memiliki keunggulan lebih dibanding pelatih lainnya.
Apabila hasil imbang dan kemenangan yang dihitung, Mourinho yang baru saja memberi gelar Liga Konferensi Eropa untuk AS Roma ini tak terlalu istimewa.
Bahkan terdapat pelatih yang memiliki statistik lebih kinclong ketimbang pria Portugal tersebut, bukan juga sosok Thomas Tuchel.
Meskipun pelatih asal Jerman itu sukses memberi gelar prestisius berupa trofi Liga Champions dan Piala Dunia Antarklub, namun catatan poinnya tak bisa terlalu dibanggakan.
Tuchel juga merupakan pelatih yang kerap membawa The Blues menelan kekalahan, lantas siapa pelatih yang memiliki catatan statistik menarik.
Berikut deretan 13 pelatih terbaik Chelsea berdasarkan poin per pertandingan selama The Blues masih di bawah komandi Roman Abramovich.
Baca Juga: CEO Inter Milan Konfirmasi Ivan Perisic Hijrah ke Liga Inggris
Frank Lampard, 57 pertandingan dengan presentase kemenangan 49 persen dan poin per laga 1,67.
Andre Villas-Boas, 27 pertandingan dengan presentase kemenangan 48 persen dan poin per laga 1,70.
Claudio Ranieri, 146 pertandingan dengan presentase kemenangan 52 persen dan poin per laga 1,82
Roberto di Matteo, 23 pertandingan dengan presentase kemenangan 52 persen dan poin per laga 1,83.
Maurizio Sarri, 38 pertandingan dengan presentase kemenangan 55 persen dan poin per laga 1,89.
Guus Hidding, 34 pertandingan dengan presentase kemenangan 53 persen dan poin per laga 1,96.
Lis Felipe Scolari, 25 pertandingan dengan presentase kemenangan 56 persen dan poin per laga 1,96.
Thomas Tuchel, 57 pertandingan dengan presentase kemenangan 56 persen dan poin per laga 1,96.
Rafael Benitez, 26 pertandingan dengan presentase kemenangan 58 persen dan poin per laga 1,96.
Carlo Ancelotti, 76 pertandingan dengan presentase kemenangan 63 persen dan poin per laga 2,07.
Antonio Conte, 76 pertandingan dengan presentase kemenangan 67 persen dan poin per laga 2,14.
Jose Mourinho, 211 pertandingan dengan presentase kemenangan 66 persen dan poin per laga 2,19.
Avram Grant, 33 pertandingan dengan presentase kemenangan 67 persen dan poin per laga 2,24.
Penulis: Eko Isdiyanto
Berita Terkait
-
Bos Napoli Tanggapi Rumor Raheem Sterling, Lama Tak Main tapi Gaji Minta Tinggi
-
3 Pemain Incaran Pep Guardiola di Bursa Transfer Musim Panas, Ada Keturunan Suriname
-
Terbongkar! Cole Palmer Idap Cedera Kronis, Bisa Bikin Manchester United Merugi
-
Liam Rosenior Bongkar Jurus Chelsea Benamkan Napoli di Stadion Diego Maradona
-
Carrick Bawa DNA Sir Alex Kembali Saat Manchester United Bungkam Arsenal dan Manchester City
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
Terkini
-
Unggul 1-0, Ini 3 Pemain Persita Tangeran yang Wajib Diwaspadai Persija Jakarta di Babak Kedua
-
Ole Romeny Kehilangan Tempat, Oxford United Buka Peluang Transfer?
-
Hasil Persita Tangerang vs Persija Jakarta Babak 1 BRI Super League, Gustavo Almeida Ngamuk!
-
Bhayangkara FC Optimis Buat Kejutan di Kandang Malut United
-
Persib Incar Joey Pelupessy? Bung Binder Bongkar Rahasia Transfer Mengejutkan Maung Bandung
-
Dua Media Belanda Kompak Sebut Dean James Layak Gabung Ajax Amsterdam
-
Dulu Naik Ferrari di PSG, Kini Layvin Kurzawa Dibonceng Motor Matic ke Latihan Persib
-
Orang Dalam PSSI Segera Bertemu Louis van Gaal di Belanda, untuk Apa?
-
SUDAH MULAI! Link Live Streaming Persita Tangerang vs Persija Jakarta di BRI Super League
-
Maarten Paes Merapat, Louis van Gaal Bisa Terdepak dari Ajax