Suara.com - Aliou Cisse sekali lagi bakal menemani timnas Senegal berlaga di Piala Dunia, Qatar menjadi destinasi selanjutnya jawara Afrika membuktikan kelasnya. Berikut ini profil Aliou Cisse.
Timnas Senegal di bawah asuhan Aliou Cisse menempati Grup A Piala Dunia 2022 bersama Belanda, Ekuador dan Qatar.
Bukan tanpa alasan Aliou Cisse dan timnas Senegal diprediksi menjadi salah satu kontestan favorit yang melaju ke fase gugur.
Bermodal kemenangan atas Mesir di babak kualifikasi yang digelar pada Maret lalu, Senegal nyaris tak tertandingi di babak ini.
Senegal memastikan satu tempat di putaran final Piala Dunia 2022 setelah mengoleksi 16 poin, hasil dari lima kemenangan dan satu imbang.
Sosoknya merupakan mantan kapten generasi emas timnas Senegal yang tampil mengejutkan di Piala Dunia 2002, Jepang-Korea Selatan.
Pensiun sebagai pesepak bola di tahun 2009, Cisse melanjutkan kariernya dalam dunia kepelatihan dan langsung menjadi asisten Amara Traore di klub CS Louhans-Cuiseaux FC pada 2010.
Tak butuh waktu lama baginya pada 2012 ditunjuk sebagai asisten pelatih Singa Teranga, bersama Joseph Koto dan Alain Giresse.
Baca Juga: Jalani Operasi Lutut, Paul Pogba Terancam Absen di Piala Dunia 2022
Barulah pada Maret 2015, tepat setelah Alain Giresse tak lagi menjabat posisi pelatih, Cisse naik jabatan sebagai pelatih timnas Senegal.
Tiga tahun berselang Cisse sukses membawa Senegal berlaga di Piala Dunia 2018, meskipun gagal lolos dari babak penyisihan grup.
Sekaligus menjadikan Senegal menjadi tim pertama dalam sejarah Piala Dunia yang tersingkir karena aturan tiebreak fairplay.
Kesabaran Cisse dan para pemain Senegal berbuah manis, tampil impresif di babak kualifikasi Piala Dunia 2022.
Meski sempat sedikit tertahan Mesir, namun pada akhirnya memastikan langkah ke putaran final turnamen akbar empat tahunan sepak bola dunia ini.
Pretasi
Tag
Berita Terkait
-
Zambia Bungkam Garuda Muda 3-1 di Piala Dunia U-17
-
Punya Kumis Tebal, Usia Striker Qatar di Piala Dunia U-17 2025 Dipertanyakan
-
Permalukan Tuan Rumah Qatar, Bintang Muda Italia Pede Juara Piala Dunia U-17 2025
-
Qatar Punya Rekam Jejak Manis, Timnas Indonesia U-17 Diharapkan Lanjutkan Tren Positif
-
Saber Kazemi Alami Mati Otak, Federasi Voli Iran Minta Doa
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Baru 17 Tahun! Cucu Orang Jakarta Ini On Fire di Klub Besar Belanda
-
Rincian Sanksi FIFA ke PSSI dan Pemain Keturunan Timnas Indonesia
-
Ruben Amorim Balas Sindiran Cristiano Ronaldo, Ingatkan Kesalahan di Masa Lalu
-
Prediksi Parma vs AC Milan: Pasukan Allgeri Siap Libas Gialloblu
-
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil
-
Pelatih Emil Audero Mau Pecahkan Rekor di Kandang Pisa, Tapi Kayaknya Sulit
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Ini Bisa Sangat Cocok dengan Simon Tahamata
-
Prediksi Juventus vs Torino: Ujian Luciano Spalletti di Derby della Mole
-
Garudayaksa Tumbang untuk Pertama Kalinya di Championship, Begini Alasan Pelatih
-
Kenapa Pertandingan Timnas Indonesia di FIFA Matchday November 2025 Tak Dihitung Ranking?