Suara.com - Di balik penampilan impresif Timnas Indonesia dalam dua laga FIFA Matchday kontra Curacao, terdapat tiga pemain yang selalu dipercaya pelatih Shin Tae-yong untuk tampil penuh. Ketiganya punya peran vital dalam membantu tim Merah Putih menghancurkan negara Kepulauan Karibia tersebut.
Kepercayaan penuh yang diperoleh pemain-pemain ini turut dibuktikan dengan menit bermain yang diperoleh ketika timnas Indonesia sukses dua kali menang atas Curacao.
Mereka terbukti selalu tampil penuh pada dua laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (24/9/2022), dan Stadion Pakansari, Selasa (27/9/2022).
Dari dua pertandingan ini, Shin Tae-yong menerapkan skema dan taktik permainan yang berbeda untuk timnas Indonesia.
Pemain-pemain andalannya yan tampil penuh itu juga sukses menjalankan dua peran yang berbeda ketika pelatih asal Korea Selatan itu mengubah strateginya.
Berikut Suara.com menyajikan tiga nama pemain timnas Indonesia yang bermain full dan tak pernah digantikan pada dua pertandingan melawan Curacao.
1. Yakob Sayuri
Yakob Sayuri menjadi salah satu nama pemain yang cukup mencuri perhatian pada dua pertandingan timnas Indonesia melawan Curacao.
Pasalnya, pemain asal PSM Makassar ini selalu mendapat kepercayaan penuh dari Shin Tae-yong. Dia tak pernah tergantikan di skuad timnas Indonesia pada dua laga tersebut.
Baca Juga: Timnas Indonesia Kalah dari Thailand di Laga Perdana AFF Beach Soccer Championship 2022
Pada laga pertama, Yakob bermain penuh saat mengisi peran sebagai wingback kanan. Lalu pada laga kedua, dia dipasang sebagai bek kanan.
Menjelang menit-menit akhir pertandingan, dia kemudian digeser menjadi bek kiri ketika Shin Tae-yong menarik keluar Pratama Arhan.
Selanjutnya, ada nama Elkan Baggott yang juga mendapatkan kepercayaan serupa dari Shin Tae-yong. Bek berusia 19 tahun ini menjadi satu-satunya pemain bertahan yang selalu tampil penuh.
Pada pertandingan pertama, Elkan Baggot bermain di sisi kiri dalam skema tiga bek yang diterapkan Shin Tae-yong. Ia berduet bersama Rachmat Irianto dan Fachruddin Aryanto.
Adapun pada laga kedua, Elkan bermain penuh di jantung pertahanan ketika memakai skema empat bek. Dia berduet dengan Rizky Ridho pada laga kali ini.
Tag
Berita Terkait
-
Impresif saat Timnas Indonesia Gebuk Curacao, Dimas Drajad Bidik Trofi Piala AFF 2022
-
Cetak Gol Perdana di Timnas Indonesia, Dendy Sulistyawan Teringat Petuah Shin Tae-yong
-
Pandit Vietnam Gusar Timnas Indonesia Kian Cemerlang Jelang Piala AFF 2022
-
Kocak! Marselino Ferdinan Dikejar-kejar Shin Tae-yong karena Ucapkan Kata-kata Ini
-
Timnas Indonesia Kalah dari Thailand di Laga Perdana AFF Beach Soccer Championship 2022
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Prediksi Semifinal Piala Liga Inggris Chelsea vs Arsenal: Rekor Buruk The Blues di Kandang Sendiri
-
Tak Mau Hormati Barcelona, Kylian Mbappe Kena Damprat Joan Laporta
-
Terungkap Umpatan Xabi Alonso ke Pemain Real Madrid Sebelum Dipecat, Mbappe Jadi Biang Kerok
-
Kilas Balik Anak John Herdman Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia dan Buat STY Tertunduk
-
Harapan Umuh Muchtar usai John Herdman Diresmikan sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Mees Hilgers Siap Buka Kembali Negosiasi dengan FC Twente
-
Eks Mega Bintang Futsal Timnas Brasil Tak Sabar Unjuk Gigi di Indonesia
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026, Berapa Ranking FIFA Bulgaria?
-
Statistik Suram Bulgaria, Timnas Indonesia Era John Herdman Auto Menang?
-
Gus Miftah Nongol di Kandang Arsenal, Doakan The Gunners Juara, Chelsea Minggir Dulu