Suara.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi perintahkan cepat usut tragedi Kanjuruhan Arema vs Persebaya. Perintah sudah membentuk Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) yang diketuai oleh Menko Polhukam Mahfud MD.
Jokowi beralasan, barang bukti tragedi Kanjuruhan sudah terlihat. Sehingga bisa diungkap dengan cepat.
Dari data terbaru pasca tragedi Kanjuruhan Malang, dari catatan pemerintah per Selasa (4/10/2022) ini ada 131 korban meninggal dunia, 44 luka ringan dan sedang serta 29 luka berat.
"Saya minta secepat-cepatnya (ditanya soal target waktu pengusutan tragedi Kanjuruhan Malang)," ujar Presiden Jokowi, Rabu (5/10/2022), dikutip dari TimesIndonesia.
"Ini barangnya (bukti) kelihatan semua kok. Secepat-cepatnya," kata Jokowi.
Jokowi ke lokasi Tragedi Stadion Kanjuruhan di Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Rabu, (5/10/2022). Dalam kesempatan itu Presiden menginstruksikan Menteri PUPR RI untuk audit bangunan seluruh stadion.
"Memerintahkan kepada Menteri PU untuk melakukan audit bangunan seluruh Stadion baik itu yang dipakai Liga 1, Liga 2 maupun Liga 3," kata Jokowi.
"Untuk memperbaiki, baik itu pintu, pintu gerbang, posisi tempat duduk, pagar dan lain-lainnya sehingga, untuk keselamatan penonton diutamakan," terangnya.
Baca Juga: Presiden Arema Keberatan dengan Sanksi PSSI, Netizen: Lebih Berat Keluarga Korban
Berita Terkait
-
Ingat Lagi Momen Jokowi Dikomplain Tak Bisa Jaga Raisa sebagai Aset Negara
-
Eks Ketua KIP Jakarta Ungkap Borok Lama Ijazah Jokowi: Timses PDIP Ternyata Ragu Sejak Awal
-
Geger Ijazah Jokowi: ANRI Tak Simpan Salinan Primer, Gugatan di KIP Ungkap Fakta Baru Mengejutkan
-
Sanae Takaichi Jadi PM Jepang Wanita Pertama: Disebut Mirip Jokowi, Slogan 'Kerja Kerja Kerja'
-
Dokter Tifa Kuliti Gaya Pidato Rektor UGM di Depan Jokowi: Terlalu Genit, Ganjen, Tak Berwibawa!
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Persib Jamu Selangor FC di GBLA, Marc Klok Ajak Bobotoh Lakukan Ini
-
Mewah! Luka Modric Hadiahi Semua Pemain AC Milan iPhone Baru
-
4 Kiper Terbaik Premier League Saat Ini: Alisson Coret, Donnarumma Buat Gebrakan
-
Ousmane Dembele Tegaskan Tekad PSG Pertahankan Tren Positif
-
Dilumat 2-6 oleh PSV, McTominay Minta Napoli Jangan Panik: Musim Masih Panjang!
-
Marco van Basten Semprot Rencana Barcelona dan AC Milan Main di Luar Eropa
-
Air Mata Jurgen Klopp Mengingat Mendiang Diogo Jota: Dia Sudah Seperti Keluarga
-
Ide Gila Arsene Wenger Bakal Diterapkan di Piala Dunia 2026, Apa Itu?
-
Taktik Jitu Peter Bosz Matikan Strategi Antonio Conte: Peran False 9 Jadi Kunci
-
Persib vs Selangor FC, Bojan Hodak: Ini Persaingan Indonesia Lawan Malaysia