Suara.com - Aturan Liga Europa sedikit berbeda dengan Liga Champions. Di fase knockout atau sistem gugur akan terbagi dua jalur yakni otomatis ke 16 besar dan playoff.
Liga Europa 2022-2023 telah memasuki babak 16 besar pasca rampungnya matchday keenam fase grup pada Jumat (4/11/2022).
Siapa tim yang berhak lolos langsung dan harus melewati playoff pun telah diketahui. Lalu seperti apa aturannya?
Otak-atik aturan menjadi trik UEFA membuat kompetisi kasta kedua sepak bola benua biru ini menjadi lebih menarik dinantikan.
Kontestan yang lolos ke fase gugur setelah melewati babak penyisihan grup tidak begitu saja bisa melenggang ke babak 16 besar.
Hanya delapan tim yang finis teratas di masing-masing grup yang berhak melaju otomatis ke babak 16 besar, sementara delapan runner-up bakal menjalani playoff.
Di babak playoff, delapan runner-up itu akan dipertemukan dengan delapan tim peringkat tiga alias yang gagal melaju ke fase knockout Liga Champions.
Kondisi ini memang cukup menyulitkan tim-tim runner-up, mengingat lawan-lawan yang akan dihadapi berstatus tim-tim besar.
Setelah melakoni partai play-off, barulah Liga Europa musim ini memasuki babak 16 besar, untuk kemudian menuju perempat final, semifinal dan final.
Baca Juga: Hasil Real Sociedad vs Man United: Gol Garnacho Tak Cukup Antar Setan Merah ke 16 Besar Liga Europa
Sebelum itu, drawing lebih dulu akan dilakukan demi menentukan siapa saja yang bakal bertemu di laga play-off.
Berikut skema menuju babak 16 besar Liga Europa:
Juara grup: 8 tim langsung ke babak 16 besar
Runner-up grup: 8 tim ke knockout play-off
Peringkat tiga UCL: 8 tim bertanding di knockout play-off
Daftar Tim Lolos ke 16 Besar
- Arsenal
- Fenerbahce
- Real Betis
- Union SG
- Real Sociedad
- Feyenoord
- Freiburg
- Ferencvaros.
Daftar Tim Lolos ke Playoff 16 Besar
Runner-up Grup
Tag
Berita Terkait
-
3 Taktik Radikal Erik ten Hag saat Manchester United Kalahkan Real Sociedad
-
Jose Mourinho usai Roma ke Playoff Liga Europa: Hiu-hiu Gagal Liga Champions akan Datang
-
Erik ten Hag Tak Masalah Man United Jumpa Barcelona atau Juventus di Playoff 16 Besar Liga Europa
-
Mimpi Apa Harry Maguire? Duet Jadi Striker Bareng Ronaldo di Laga Real Sociedad vs Man United
-
Daftar Tim Lolos ke 32 Besar Liga Europa 2022-2023: AS Roma dan Man United Berpotensi Jumpa Barcelona hingga Juventus
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Tanggapi Kritik Ronaldo, Ruben Amorim Ucap Kalimat Ini untuk MU
-
Murka Enzo Maresca Usai Chelsea Ditahan Imbang Qarabag
-
Barcelona Diterpa Musibah, Eric Garcia Alami Patah Hidung, Ini Kondisinya
-
Pecat Patrick Vieira, Genoa Tunjuk Legenda AS Roma sebagai Pengganti
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Persija Jakarta Yakin Permalukan Arema FC, Punya Banyak Jeda Waktu Kumpulkan Strategi dan Tenaga
-
Gebrakan Zohran Mamdani! Walikota New York Minta FIFA Turunkan Harga Tiket Piala Dunia 2026
-
Hasil Terawang Pelatih Klub Top Super League Timnas Indonesia U-17 vs Brasil
-
Legenda Fernando Redondo: Pangeran Bernabeu yang Menolak Potong Rambut
-
Pemain Keturunan Batak Janji Mati-matian Lawan Brasil, Fokus Kontrol Pertandingan